Freeport Buka Lowongan Kerja untuk 24 Posisi, Cek Disini
Sedangkan batas waktu pengiriman aplikasi untuk satu posisi lainnya adalah 2 Juni 2018.
TRIBUNPEKANBARU.COM - Bagi Anda yang berminat untuk bekerja di PT Freeport Indonesia, ini saatnya. Pasalnya, perusahaan tambang asal Negeri Paman Sam ini tengah membuka lowongan pekerjaan baru. Tidak tanggung-tanggung, ada 15 lowongan yang ditawarkan.
Mengutip situs resminya http://ptfi.hbcareers.com, batas waktu pengiriman aplikasi untuk 23 posisi adalah 13 April 2018.
Sedangkan batas waktu pengiriman aplikasi untuk satu posisi lainnya adalah 2 Juni 2018.
Posisi yang ditawarkan berasal dari latar pendidikan yang beragam.
Beberapa di antaranya yakni ilmu pertanian/perikanan, teknik sipil, ilmu statistik, teknik lingkungan, teknik kimia, ilmu sosiologi, teknik arsitektur, perhotelan, metalurgi, ilmu komunikasi, hingga hubungan internasional.
Yang perlu dicatat, seluruh posisi ini akan ditempatkan di Tembagapura, Papua.
Baca: Prabowo Tak Jadi Capres? Pengamat: Wajar, karena Kekuatannya Sudah Tercatat Kubu Jokowi
Baca: VIDEO: Genap Berusia 38 Tahun, Bupati Yopi Arianto Terharu Saat Hendak Potong Tumpeng
Baca: Bertemu Pemulung, Ini yang Dilakukan Aktor Jefri Nichol, Driver Ojek Online Sampai Kaget!
Baca: Dekati Rp 2000 Perkilogram, Harga TBS Kelapa Sawit di Riau Mulai Merangkak Naik
Baca: Untuk Uang Perpisahan Anak TK di Inhu, Orangtua Harus Bayar Hingga Rp 900 ribu. Ini Dia Alasannya
Adapun persyaratannya antara lain:
pendidikan minimal D4 atau S1, IPK minimum 2,8 (bukan warga Papua)
2,5 (Papua) dari skala 4,0, tidak lebih dari dua tahun sejak kelulusan
memiliki pengalaman kerja terbatas (0-2 tahun)