Piala Asia 2019
VIDEO: Link Live Streaming Piala Asia 2019 Malam Ini, Hidup Mati Kirgizsatan Vs Filipina
VIDEO: Link Live Streaming Kyrgyzstan Vs Korea Selatan Piala AFC Asian Cup 2019, Live Foxsport Asia
TRIBUNPEKANBARU.COM - Pertandingan antara Kyrgyzstan VS Filipina pada Piala Asia 2019 (AFC Asian Cup 2019) akan tersaji malam ini, Rabu (16/1/2019).
Laga Kyrgyzstan VS Filipina yang merupakan penyisihan grup C ini berlangsung di Stadion Al Nahyan Stadium (Abu Dhabi), Uni Emirates Arab.
Dijadwalkan, pertandingan Kyrgyzstan VS Filipina dimulai pukul 20.30 WIB.
Link Live streaming Kyrgyzstan VS Filipina dapat diakses pada tautan berikut:
Laga Kyrgyzstan VS Filipina merupakan laga pertarungan sengit di grup C, dikarenakan kedua tim belum pernah meraih kemenangan dari dua laga.
Saat ini kedua tim berada di dasar klasemen.
Baik Kirgiztan maupun Filipina, diprediksi akan bertarung mati-matian agar bisa melaju ke fase knock out.
Sedangkan di puncak klasemen ditempati timnas China dan Korea selatan yang memiliki jumlah poin yang sama yakni 6.
Simak klasemen berikut:
Baca: VIDEO: Jadwal dan Live Streaming Juventus Vs AC Milan di Piala Super Italia
Baca: Dosen BERCADAR Asal Riau Temukan Obat Herbal untuk Penyakit HIV dan AIDS
Baca: Vanessa Angel Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka, Foto dan Video Dewasa Jadi Bukti
HEAD TO HEAD Kyrgyzstan VS Filipina: