VIDEO: Ngakak! Ahok Blak-Blakan Ungkap Kebiasaannya di Kamar Mandi
Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) blak-blakan tentang kebiasaan sehari-harinya pada segmen wawancara
Editor:
David Tobing
TRIBUNPEKANBARU.COM - Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) blak-blakan tentang kebiasaan sehari-harinya pada segmen wawancara #NebengSeru bersama JAK! 101 FM.
Video wawancara eksklusif ini diunggah Kamis (26/1/2017) melalui akun YouTube JAK! 101 fm, dan viral hingga Senin (30/1/2017).
Ahok pun secara gamblang menceritakan kebiasaan yang ia lakukan sehari-hari.
Mulai dari bangun tidur hingga berangkat kerja.
Seperti kegiatan sambilan yang ia lakukan saat di kamar mandi.
Program ini pun cukup unik karena dilakukan di dalam mobil sembari melakukan perjalanan ke Serpong, lokasi yang dituju Ahok.
Bertambah kocak lantaran program ini dipandu oleh Ronal, Tike dan Melissa Karim.
Selengkapnya, simak video di atas! (*)