Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Api Karhutla di Pangkalan Terap Padam, Sisakan Asap

Tiga hari berturut-turut melakukan pemadaman api melalui darat dan udara dengan water bombing lokasi karhutla di Pangkalan Terap mulai padam

Penulis: Ilham Yafiz | Editor: Sesri
Lokasi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di kawasan Pangkalan Terap, Kabupaten Pelalawan 

Laporan Wartawan Tribunpekanbaru.com, Ilham Yafiz

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU -Tiga hari berturut-turut melakukan pemadaman api melalui darat dan udara dengan water bombing, lokasi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di kawasan Pangkalan Terap, Kabupaten Pelalawan sudah padam.

Lokasi tersebut tinggal menyisakan asap pasca dipadamkan. Kendati demikian, upaya penyitaman masih dilakukan satgas Karhutla baik darat maupun udara.

Staf Dinas Operasi (Disops) Pangkalan Udara Roesmin Nurjadin (RSN) Pekanbaru, Lettu Lek Sherrif Yanuardi mengungkapkannya kepada Tribun, Rabu (15/2/2017) pagi.

"Info di Lapangan tinggal sisa asap. Akan dilanjutkan pemadaman darat dan Udara," ujarnya. (*)

Baca Selengkapnya di Harian Tribun Pekanbaru edisi BESOK. Simak lanjutannya di www.tribunpekanbaru.com. Ikuti Video Berita di www.tribunpekanbaru.com/video

FOLLOW Twitter @tribunpekanbaru dan LIKE Halaman Facebook: Tribun Pekanbaru

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved