Mau Membeli Rumah? Hati-hati Ini 6 Kesalahan Umum yang Terjadi, Pertimbangankan Dulu Ya
Bagi kamu yang belum punya pengalaman beli rumah, banyak persiapan yang dilakukan untuk membuat diri nyaman tinggal di rumah tersebut.
Apakah sudah cocok dengan kamu?
Amati apakah kawasan rumah tersebut rawan banjir?
Atau rawan macet?
Apakah sering terjadi kriminalitas di sana?
Kamu juga bisa bertanya pada warga sekitar.
3. Cicilan nggak sesuai gaji
Jika membeli rumah secara KPR, maka kamu juga harus memperhatikan cicilan perbulanya.
Jangan sampai cicilan rumah ini malah lebih besar dibandingkan pendapatan kamu.
Sebaiknya perhitungkan dulu antara pendapatan, kebutuhan utama, dan lainya.
Jika kelak mendapat bonus atau kelebihan uang, bayarkan keperluan uang pokok KPR kamu agar cicilan menjadi berkurang.
4. KPR tenor singkat
Semakin singkat waktu tenor yang diambil dalam cicilan KPR, maka cicilan kamu setiap bulan akan lebih besar.
Sementara keadaan keuangan tidak bisa ketahui secara pasti, apakah akan ada hambatan di tengah jalan nantinya.
Sebaiknya mengambil KPR dengan tenor yang cukup, yang sesuai dengan target cicilan yang telah disiapkan sebelumnya.
Pilihlah KPR yang menawarkan uang muka rendah dengan tingkat suku bunga yang rendah juga.