Idul Fitri 1439 H
VIDEO: Detik - detik Plt Gubri Lepas Pawai Takbir di Pekanbaru
Plt Gubri Wan Thamrin Hasyim kemarin malam, Kamis (14/6/2018) melepas pawai takbir di Pekanbaru
Penulis: Dian Maja Palti Siahaan | Editor: David Tobing
Laporan Wartawan Tribun Pekanbaru, Palti Siahaan
TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU - Plt Gubri Wan Thamrin Hasyim kemarin malam, Kamis (14/6/2018) melepas pawai takbir di Pekanbaru.
Pawai takbir sendiri dimulai dari Jalan Gajah Mada.
Dalam pelepasan pawai takbir ini, Plt Gubri didampingi Plt Walikota Pekanbaru Ayat Cahyadi. Jajaran pejabat Pemprov Riau dan Pemko Pekanbaru juga hadir dalam acara ini.
Baca: VIDEO: Masyarakat Inhil Tumpah Ruah Saksikan Pawai Takbir Di Pusat Kota Tembilahan
Baca: Uruguay vs Mesir: Uruguay Punya Pelatih Tua Spesialis Lolos Fase Grup, Ini Catatannya
Sebelum pelepasan pawai takbir, terlebih dahulu disuguhkan tari persembahan dan dilanjutkan pemukul beduk. Setelah itu, pawai takbir dilepas.
Berikut ini video singkat detik - detik Plt Gubri Wan Thamrin Hasyim melepas pawai takbir.