Daftar 25 Bidang Usaha yang Terbuka untuk 100 Persen Investasi Asing
Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono mengatakan alasan dikeluarkannya 54 bidang usaha dari DNI.
Editor:
Afrizal
Shutterstock
Ilustrasi investasi. Daftar 25 Bidang Usaha yang Terbuka untuk 100 Persen Investasi Asing
Sektor Perhubungan
- Angkutan orang dengan moda darat tidak dalam trayek, angkutan pariwisata dan angkutan jurusan tertentu sektor Perhubungan
- Angkutan moda laut luar negeri untuk penumpang (tidak termasuk cabotage) sektor Perhubungan
Sektor Ketenagakerjaan
Pelatihan kerja (memberi, memperoleh, meningkatan, mengembangkan kompetensi kerja, produktivitas, disiplin, sikap dan etos kerja antara lain meliputi bidang kejuruan teknik dan engineering, tata niaga, bahasa, pariwisata, manajemen, teknologi informasi, seni dan pertanian yang diarahkan untuk membekali angkatan kerja memasuki dunia kerja).
Sektor Pariwisata
- Galeri Seni
- Galeri Pertunjukan Seni
Sektor Perdagangan
- Jasa survei/jajak pendapat masyarakat dan penelitian pasar
Sektor Kehutanan
Pengusahaan pariwisata alam berupa pengusahaan sarana, kegiatan, dan jasa ekowisata di dalam kawasan hutan
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Asing Bisa 100 Persen Investasi di 25 Bidang Usaha, Ini Daftarnya
Halaman 2 dari 2