Drama Korea
SINOPSIS Drama Korea (DRAKOR) Melt Me Tayang September 2019: Diperankan Ji Chang Wook dan Won Jin Ah
KDrama Melt Me atau lebih dikenal Melting Me Softly, adalah drakor terbaru 2019 yang akan tayang pada September 2019.
SINOPSIS Drama Korea (DRAKOR) Melt Me Tayang September 2019: Diperankan Ji Chang Wook dan Won Jin Ah
TRIBUNPEKANBARU.COM - Buat penggemar Ji Chang Wook dan Won Jin Ah, yuk simak, sinopsis Melt Me, yang menjadi drama Korea terbaru 2019.
Bagaimana sinopsis Melt Me?
KDrama Melt Me atau lebih dikenal Melting Me Softly, adalah drakor terbaru 2019 yang akan tayang pada September 2019.
Adapun, pemeran drakor Melt Me adalah Ji Chang Wook, Won Jin Ah, dan Yoon Se Ah.
Aksi para pemeran drakor Melt Me tersebut dijadwalkan sudah dapat dilihat pada 28 September 2019.
KDrama Melt Me bakal tayang di tvN setiap hari Sabtu dan Minggu pukul 21.00 waktu setempat.
Sinopsis Melt Me
Melt Me bercerita tentang seorang pria dan wanita yang berpartisipasi dalam sebuah proyek.
Proyek itu adalah proyek membekukan manusia.
Dalam sinopsis Melt Me, mereka diceritakan akan membeku selama 24 jam.
Baca: Kumpulan Lagu Via Vallen Plus Video, Ada Selow, Karna Ku Sayang Hingga Senorita, Download di Sini
Baca: KABUR dari Rumah, Remaja 17 Tahun di Riau Jatuh ke Pelukan Pria Hidung Belang hingga Hamil 7 Bulan
Baca: NEWS VIDEO: Tim Terpadu Pemberantasan Narkoba di Riau Diberi Waktu Sepakan Susun Rencana Aksi
Tetapi, mereka ternyata terbangun pada 20 tahun kemudian.
Hal itu terjadi karena skema misterius.
Setelah bangun, mereka kemudian menyadari ada efek negatif dari proyek tersebut.
Untuk bertahan hidup, mereka harus menjaga suhu tubuh pada 27.5 derajat celcius.
Pada sinopsis Melt Me, keduanya ternyata mengalami situasi romantis.
