Berita Riau
Tinjau Teknopark Langgam, Komisi V DPR RI Kunker Spesifik ke Pelalawan Riau
Komisi V DPR-RI DPR RI meninjau Teknopark untuk melihat infrastruktur dan transportasi yang dibutuhkan Pemkab Pelalawan.
TRIBUNPEKANBARU/JOHANNES TANJUNG
Komisi V DPR-RI DPR RI melakukan kunjungan kerja spesifik ke Kabupaten Pelalawan, Riau, Kamis (12/2/2020).
Ada tiga proyek strategis yang prioritas yakni Jalisbon sepanjang 102 km dengan anggaran Rp 679 miliar.
Kemudian jalan alternatif Lintas Timur sepanjang 247 km dengan pagu dana Rp 300,2 miliar.
Terakhir pembangunan dermaga internasional Sokoi di Kuala Kampar mencapai Rp 247 miliar.
"Tentunya ini bertahap jika direalisasikan pemerintah pusat. Kita melakukan pendekatan dan minta dukungan dari DPR RI," tutur Syahrul.
Pemda, kata Syahrul, tidak mampu melakukan pembangunan lantaran anggaran sangat terbatas.
Demikian juga dengan mengharapkan Pemprov Riau yang sudah memiliki skala prioritas.
Apalagi program itu bersifat nasional, sudah seharusnya dibebankan kepada pemerintah pusat melalui APBN. (Tribunpekanbaru.com/johannes tanjung)
Berita Terkait :#Berita Riau
Jaksa Masih Periksa Saksi Dugaan Korupsi di RSUD Bangkinang, Tim Ahli Akan Mengecek Ke Lokasi |
![]() |
---|
Lembaga Adat Melayu Kabupaten dan Kota Ikut Dukung Perjuangan untuk Kelola Blok Rokan |
![]() |
---|
Terkuak, Hasil Auditor Ungkap Sekda Riau Non Aktif Yan Prana Jaya Rugikan Negara Sebesar Ini |
![]() |
---|
25 Tahun Lalu Aziz Menjual Tiket Travel, Kini Mampu Bangun Masjid di Riau, Kawasan Terminal |
![]() |
---|
BREAKING NEWS, Plt Kadis PU dan Honorer Jadi Tersangka Kasus Robohnya Turap Danau Tajwid |
![]() |
---|