Padang
Baru Nikah Siri 8 Bulan, Istri Bunuh Suami ke-7 karena Cemburu, Pijatan Tak Seenak Istri Sebelumnya,
MD merupakan suami ke tujuhnya. Sementara bagi korban MD (58), tersangka S merupakan istri ke-4.
TRIBUNPEKANBARU.COM - Gara-gara cemburu seorang istri S (62) tega membunuh suami MD (58).
Peristiwa pembunuhan ini terjadi di Koto Batuang Jorong Lubuk Alung Nagari Bawan, Kecamatan Ampek Nagari, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, Jumat (21/2/2020).
MD merupakan suami ke tujuhnya. Sementara bagi korban MD (58), tersangka S merupakan istri ke-4.
Antara tersangka dengan korban menikah secara siri pada 8 bulan yang lalu dan tinggal di rumah korban.
"Betul, korban merupakan suami yang ke-7 bagi tersangka. Sedangkan S merupakan istri ke-4 bagi korban," kata Paur Humas Polres Agam, Aiptu Sapta Beni yang dihubungi Kompas.com, Sabtu (22/2/2020).
Menurut Sapta Beni, sebelum tersangka dengan korban menikah, keduanya sudah berstatus janda dan duda.
"Kemudian mereka melakukan pernikahan secara siri pada 8 bulan yang lalu dan tinggal di rumah korban," jelas Sapta.
Korban bandingkan tersangka dengan istri terdahulu
Sebelum kejadian pembunuhan, antara korban dan tersangka sering bertengkar gara-gara korban membanding-bandingkan tersangka dengan istri terdahulunya.
"Puncaknya pada Jumat kemarin, ketika korban kembali membanding-bandingkan istrinya terdahulu dengan tersangka sehingga tersangka kemudian melakukan pembunuhan dengan sebilah pisau dapur," kata Sapta.
Empat Mahasiswa Pelaku Aborsi Diamankan Polisi di Padang |
![]() |
---|
Diduga Lari Tabrak Pasutri Pejalan Kaki di Padang Hingga 1 Korban Tewas, Perempuan Ini Diamankan |
![]() |
---|
Kronologi Kecelakaan Bus Trans Padang dan Kereta Api,Warga Sempat Teriaki Sopir Sebelum Tabrakan |
![]() |
---|
BEJAT, Ayah di Padang Tega Perkosa Anak Kandung & 3 Anak Tirinya, Terkuak Saat Adik Curhat ke Kakak |
![]() |
---|
Pihak Keluarga Ungkap Penyebab Perkelahian Cewek ABG di Padang, Awalnya Saling Sindir di WhatsApp |
![]() |
---|