Film Korea
5 Film Korea Komedi Romantis Ada My Wife Got Married hingga A Werewolf Boy
Berikut rekomendasi 5 Film Korea Komedi Romantis di KlikFilm yang bisa disaksikan, lengkap dengan cara menontonnya
Editor:
M Iqbal
4. Hello Ghost
4. Hello Ghost
Kang Sang Man (Cha Tae Hyun) hidup seorang diri dan kesepian. Ia hidup sebatang kara sejak dirinya masih kecil.
Ketika dia berada di panti asuhan pun, Sang Man tak ada yang ingin mengadopsinya. Suatu ketika ia merasa berkecil hati dan tak layak untuk hidup.
Hingga akhirnya Sang Man mencoba untuk mengakhiri hidupnya dangan menelan puluhan pul.
Berkali-kali percobaan bunuh diri ia lakukan namun tetap saja Tuhan menyayanginya. Memberikan kesempatan Sang Man untuk hidup.
Ia dipertemukan banyak arwah-arwah yang begentayangan. Arwah-areah itu meminta bantuan Sang Man untuk menyelesaikan tugasnya yang belum sempat diselesaikan oleh arwah-arwah tersebut.