Seleb
Laudya Cynthia Bella Umumkan Sah Bercerai, Engku Emran Unggah Postingan Percakapan Penuh Makna Ini
Setelah lama bungkam, pemain film Surga Yang Tak Dirindukan itu akhirnya mengakui telah bercerai dari Engku Emran
TRIBUNPEKANBARU.COM - Setelah berita perceraian dengan Laudya Cynthia Bella terkuak, Engku Emran repost postingan soal ayah dan anak yang kehilangan sesuatu.
Setelah lama bungkam, pemain film Surga Yang Tak Dirindukan itu akhirnya mengakui telah bercerai dari Engku Emran.
"Saya ingin menjelaskan bahwa kami berdua sudah sama-sama sepakat untuk berpisah secara baik-baik," ujar Bella seperti dikutip dari Instagram Insertlive, Rabu (1/7/2020).
Sejak kabar tersebut menyeruak, nama Bella dan Engku Emran pun langsung menjadi perbincangan warganet.
Bahkan, Engku Emran masuk dalam jajaran Trending Topic Twitter Indonesia.
• 7 Jenis Buahan yang Baik Dikonsumsi di Pagi Hari saat Sarapan
• TEH Jahe Kunyit: 5 Manfaat Teh Kunyit Jahe & Cara Membuatnya
• Kim Jong Un Murka: Sang Istri Disebut Mantan Aktris Porno oleh Pembelot Korut
Sementara itu berdasarkan pantauan TribunStyle.com dari Instagramnya, Engku Emran ternyata mengunggah sebuah postingan di Instagram Story pada Rabu (1/7/2020).
Mantan suami Bella tersebut me-repost postingan dari akun @thegreatforgiver.
Postingan tersebut berisi cerita tentang ayah yang tak berpendidikan dan anak yang berpendidikan.
"An uneducated father with his educated son went on a camping trip. They set up their tent and fall asleep.
(Seorang ayah yang tidak berpendidikan dengan putranya yang berpendidikan pergi berkemah. Mereka mendirikan tenda lalu tertidur)
Some hours later, the father woke up his son.
(Beberapa jam kemudian, sang ayah membangunkan putranya)
Father: 'Look up to the sky and tell me what you see'
(Ayah: 'Lihatlah ke langit dan katakan padaku apa yang kamu lihat')
Son: 'I see millions of stars'
(Anak: 'Aku melihat jutaan bintang')
• BAHASA GAUL Populer: Kumpulan Kata Viral dalam Kamus Bahasa Gaul
• LIST Harga Hape Terbaru: DAFTAR Harga Berbagai Tipe Smartphone Oppo
Father: 'And what does that tell you?'
(Ayah: 'Dan apa artinya itu bagimu?)
Son: 'Astronomically, it tells that there are millions of galaxies and planets.
(Anak: 'Secara astronomis, ada jutaan galaksi dan planet')
Father slaps the son hard and says 'Idiot, someone has stolen our tent'
(Ayah menampar putranya dengan keras dan berkata, 'Idiot, seseorang telah mencuri tenda kita')
• KISAH WARGA Uighur: Dilarang Punya Banyak Anak di China hingga Dipaksa Pasang Alat Kontrasepsi
• Tak Berperikemanusiaan, Sejumlah Jenazah Covid-19 Dimasukan ke Liang Lahat Dengan Cara Dilemparkan
5 Lika-liku Asmara Laudya Cynthia Bella & Engku Emran
