Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Syamsuar Turun Gunung ke Rohul, Golkar Pantau Perkembangan Daerah yang Gelar Pilkada

Badan Pemenangan Pemilu DPD I Partai Golkar Riau terus memantau perkembangan di setiap daerah yang sedang ber-Pilkada

Penulis: Nasuha Nasution | Editor: Nurul Qomariah
Tribun Pekanbaru/Istimewa
Kepala Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) DPD I Partai Golkar Provinsi Riau Zulfan Heri. 

Distribusi laporan para saksi ini nantinya akan berbasiskan teknologi, makanya setiap saksi yang direkrut harus punya dan bisa memanfaatkan teknologi smartphone.

Sebab, segala bentuk koordinasi akan memakai sistem online mulai dari laporan tertulis maupun audio visual hal-hal yang terjadi dalam TPS.

"Nanti Golkar akan punya quick count hasil Pilkada di setiap kabupaten kota, berdasarkan laporan-laporan dari para saksi ini,"jelas Toni.

Di luar Pilkada, para saksi ini akan aktif sebagai kader Golkar di kepengurusan Golkar tingkat kelurahan.

Bagi daerah yang tidak melakukan Pilkada seperti Pekanbaru, Kampar dan Indragiri Hilir, Tony menjelaskan, mereka sudah diberi kewenangan untuk merekrut para saksi, sebagai persiapan agenda politik di daerahnya.

Terkait jaringan seluler yang belum menjangkau hingga pelosok daerah, Tony menyerahkan teknisnya kepada pengurus BSN tingkat kabupaten/kota.

Karena mereka yang paling paham kondisi daerahnya masing-masing.

"Iya, kalau daerah perkotaan kita sudah tidak ada masalah. Bagi yang kesulitan akses internet, nanti BSN setempat yang memikirkan polanya,"ujar Toni.

( Tribunpekanbaru.com / Nasuha Nasution )

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved