Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

ANCAMAN Cuaca Buruk di Laut, KSOP Dumai Keluarkan Surat Edaran Utamakan Keselamatan

Perusahaan pelayaran dan perusahaan keagenan kapal, dan pemanduan dalam mengoprasikan kapal agar lebih mengutamakan unsur keselamatan pelayaran

Penulis: Donny Kusuma Putra | Editor: Nurul Qomariah
zoom-inlihat foto ANCAMAN Cuaca Buruk di Laut, KSOP Dumai Keluarkan Surat Edaran Utamakan Keselamatan
Ilustrasi cuaca ekstrem

Saat itu kondisi perairan terjadi gelombang tinggi akibat cuaca buruk.

Ia menambahkan, saat gelombang besar tersebut, kapal yang dibawanya diduga menghantam kayu sehingga bagian bawah kapal mengalami kebocoran sehingga karam di perairan Bengkalis.

"Kapal kita seperti menabrak kayu, karena gelombang kuat, dan saat itu kita berusaha menyelamat diri," sebutnya.

Saat kapal mulai tenggelam, tambahnya, ia dan rekanya hanya bisa membawa sebuah jerigen dan pelampung ring buoy untuk menyelamatkan diri.

"Saat karam, saya langsung mengikat tubuh kami berdua biar tidak berpisah, apapun yang terjadi saat di laut kami selalu bersama," imbuhnya.

Saat tenggelam, Mulyadi dan Andi Baktiar hanya terpikir keluarganya yang menunggu mereka saat berlayar.

"Saya hanya ingat cucu yang berumur 1,5 tahun," ucapnya.

Mulyadi menceritakan, selama terombang ambing di perairan Bengkalis, dirinya sempat meminta pertolongan kepada kapal kapal besar yang melintas, namun tidak satupun yang berusaha menyelamatkan mereka.

"Tapi Alhamdulliah kami diselamatkan tadi pagi Jumat (13/11/2020) oleh kapal kargo tujuan Singapura, dan kami mengucapkan terimakasih baik kepada Basarnas maupun kapal kargo yang telah menyelamatkan kami," pungkasnya.

( Tribunpekanbaru.com / Donny Kusuma Putra )

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved