Bermodalkan Sendok, Dua Tahanan Berhasil Kabur dari Penjara, Begini Cara Mereka Kelabui Petugas
Jebol tembok penjara, dua tahanan Polsek Pontianak Utara bernama Faisal dan Meki berhasil kabur dari tahanan.
TRIBUNPEKANBARU.COM - Jebol tembok penjara, dua tahanan Polsek Pontianak Utara bernama Faisal dan Meki berhasil kabur dari tahanan.
Ternyata mereka menjebol tembok penjara dengan menggunakan sendok.
Untuk mengelabui petugas, salah satu tahanan berpura-pura mengaji.
Aksi tersebut membuat Kapolres Pontianak Kombes Leo Joko Triwibowo kaget dan heran.
“Setelah jebol, keduanya masuk ke dalam lubang, lalu melewati celah antarbangunan. Lubangnya tidak cukup besar, saya juga heran kenapa tubuh mereka masih bisa lolos,” kata Kapolres Pontianak Kombes Leo Joko Triwibowo, Jumat (19/2/2021).
Pura-pura mengaji
Menurut Leo, untuk mengelabui petugas, salah satu tahanan berpura-pura mengaji.
Lalu tahanan lainnya mencoba menggerus tembok dengan sendok yang sudah ditajamkan, Kamis (18/2/2021).
Dari hasil penyelidikan, ide kabur tersebut diduga berawal dari Faisal.
Menurut Leo, tembok tahanan Polsek Pontiana Utara memang sudah uzur, namun dianggap masih kuat.
CERITA Karyawati yang Diajak Mandi Bareng Bos Finance: Takut karena Ada Keris di Celana |
![]() |
---|
Kakek Biadab, Tega Cabuli 6 Anak Perempuan di Bawah Umur, Modusnya Bermain Bersama |
![]() |
---|
Andi Mallarangeng Dipermalukan Jhoni Allen, 'Korupsi Hambalang yang Bikin Demokrat Hancur' |
![]() |
---|
Dikira Gadis Jalan Sendirian, Pria Padang Ratu Menggaulinya di Semak-semak, Ternyata Nenek 51 Tahun |
![]() |
---|
Usai Bersihkan Diri Setelah Kencan, Wanita Ini Tak Lihat Teman Prianya, Akhirnya Ditemukan Polisi |
![]() |
---|