Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Liga Inggris

Update Klasemen Liga Inggris usai Man City Menang dan Liverpool Hancurkan Bournemouth

Erling Haalnd bikin tiga gol untuk kemenangan Man City. Sementara Liverpool hancur leburkan Bournemouth dengan skor 9-0. Ini klasemen Liga Inggris

Penulis: Ariestia | Editor: Budi Rahmat
AFP
Erling Haaland mengamuk cetak tiga gol untuk kemenangan Man City. Sementara Liverpool menang telak 9-0 

TRIBUNPEKANBARU.COM- Manchester City akhirnya mendapatkan tiga poin setelah sempat tertinggal lebih dulu dari Crystal Palace.

Man City mengakhiri laga dnegan skor 3-2 dalam pertandingan lanjutan Liga Inggris, Sabtu (27/8/2022).

Hasil yang tentu saja kembali mendongkrak posisi man City di papan klasemen. Sementara Liverpool dnegan gagahnya menghancurkan Bournemouth .

pasukan Jurgen Klopp menang dnegan skor telak 9-0. Hasil yang juga memberikan pengaruh bagi Liverpool di papan klasemen

Berikut Klasemen Liga Inggris Terbaru

Man City 10 poin

Brighton 10 poin

Arsenal 9 poin

Tottenham 7 poin

Leeds 7 poin

Chelsea 7 poin

Man United 6 poin

Liverpool 5 poin

Newcastle 5 poin

Fulham 5 poin

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved