Berita Bengkalis
Cinta Ditolak Pemuda Bakar Mobil Wanita Idaman, Vonis 1 Tahun, Residivis di Bengkalis Masuk Bui Lagi
Masih ingat kasus Cinta Ditolak Pemuda Bakar Mobil sang wanita di Bengkalis? Kasusnya ternyata sudah vonis
Penulis: Muhammad Natsir | Editor: Nurul Qomariah
Istimewa
Sidang putusan Pria di Bengkalis terkait kasus Cinta Ditolak Pemuda Bakar Mobil sang wanita di PN Bengkalis.
Lobo mendatangi kontrakan tersebut dan minyiramkan bensin yang sudah dibawanya, kemudian langsung membakarnya.
"Setelah melakukan pembakaran terlapor langsung melarikan diri," ujarnya.
Korban yang mengetahui mobilnya terbakar langsung keluar rumah dan meminta bantuan warga sekitar, beruntung api bisa dipadamkan dengan cepat dan api tidak merambah ke rumah warga.
Korban kemudian membuat laporan kepolisian setelah kejadian ini.
Mendapat laporan dari korban, Tim Opsnal Satreskrim Polres Bengkalks langsung bekerja cepat dan berhasil menangkap tersangka.
( Tribunpekanbaru.com / Muhammad Natsir )
