Mata Lokal Memilih
Ketua KPU Tegas Tak Akan Ubah Format Debat Capres Meski Dikritik Presiden Jokowi, Ini Alasannya
Hasyim menjelaskan, format debat yang telah dan akan dilaksanakan oleh KPU sudah disepakati oleh seluruh tim sukses pasangan
Editor:
Sesri
Tribunnews.com/Danang Triatmojo
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asyari di kantor KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (26/12/2023).
Nantinya Jokowi tidak mau debat Capres menyerang personal kontestan melainkan fokus ke isi debat.
"Sehingga debatnya memang perlu diformat lebih baik lagi, ada rambu-rambu, sehingga hidup, saling menyerang engga apa tapi kebijakan, policy, visinya yang diserang bukan untuk saling menjatuhkan dengan motif-motif personal. Saya kira engga baik dan engga mengedukasi," pungkasnya.
Sebelumnya, sesi pertama debat capres jilid 3 Paslon nomor urut 1 Anies Baswedan dan nomor urut 2 Prabowo Subianto saling serang lewat argumentasinya sementara Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo main aman.
( Tribunpekanbaru.com / WartaKotalive.com)
Berita Terkait: #Mata Lokal Memilih
| SOSOK Annisa Suci Ramadhani, Calon Bupati Dharmasraya Lawan Kotak Kosong: Muda Lulusan New York |
|
|---|
| Komposisi Perempuan di DPRD Riau Berkurang, Periode Lalu 12 Orang Kini Hanya 8 Orang |
|
|---|
| Ketua DPRD Riau Petahana Peraih Kursi DPR RI Pertama dari Hasil Pleno KPU Riau, Ini Janji Yulisman |
|
|---|
| RZ Effect Masih Kuat? Rusli Zainal Jadi Sorotan di Balik Kemenangan Prabowo - Gibran di Riau |
|
|---|
| KPU RI Tetapkan Lima Nama Anggota KPU Riau Baru, Dua Petahana |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.