Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Liga 2

Dua Hal Ini Jadi Alasan Pelatih PSPS Riau Gagal Menang Lawan PSDS

Pelatih PSPS Riau, Ridwan Saragih memberi dua catatan penyebab timnya gagal meraih kemenangan kala menjamu PSDS Deli Serdang

Penulis: Dian Maja Palti Siahaan | Editor: Ariestia
Tribunpekanbaru.com/Palti Siahaan
PSPS vs PSDS Minggu (21/1/2024) di Stadion Kaharuddin Nasution Rumbai 

"Babak pertama kita banyak bertahan. Begitu kebobolan, kita ganti strategi. Kita menyerang," katanya.

Pihaknya pun mengapresiasi perjuangan pemainnya.

Jalan Pertandingan

Di awal babak pertama, menit ke-1, Hari Habrian dapat peluang emas. Sayang, tendangannya masih menyamping di sisi kiri gawang PSDS.

Pada menit 16, PSPS Riau juga dapat peluang emas lewat Bruno Silva. Peluang didapat kala ia menguasai bola di dalam kotak pinalti PSDS Deli Serdang.

Bruno beberapa melakukan tendnagan ke mengarah ke gawang PSDS. Namun upayanya terhalang pemain PSDS.

Di babak I ini lini belakang PSDS memang tampil solid dan disiplin. Sehingga sejumlah peluang emas babak digagalkan.

Pada menit 41, PSPS dapat peluang emas dari Asir Asiz. Terlihat kiper PSPS mati langkah namun ternyata bisa menjangkau bola dan menggagalkan peluang PSPS.

Peluang dari Asir menjadi peluang terakhir PSPS di babak pertama ini.

PSDS sendiri mengandalkan serangan balik sehingga dibabak pertama ini menciptakan peluang emas.

Hingga wasit meniup pluit panjang tanda pertandingan babak I Selesai skor 1 - 1 tidak berubah.

Di babak kedua, PSPS Riau tampil menggebrak. Hingga akhirnya g yang ditunggu-tunggu datang juga.

GOOLL. Bruno Silva membawa PSPS Riau unggul 1 - 0 atas PSDS Deli Serdang. Menerima umpan dari sektor kanan, Bruno langsung melakukan tendnagan first time.

Tertinggal, PSDS meningkatkan serangan. Traktor Kuning yang awalnya bermain bertahan, mulai keluar dan berani menyerang. Serangan sayap kanan dan kiri diutamakan.

Alhasil sejumlah peluang emas didapat PSDS. Misalnya menit 56, tendangan striker PSDS Purnomo dari sayap kiri berhasil ditepis kiper PSPS Jefri Wibowo.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved