INILAH Faisal Tanjung, OKNUM LSM yang Disebut Melaporkan Dua Guru di Sulsel hingga Dipecat
Ia disebut-sebut sebagai aktivis LSM yang melayangkan laporan terhadap dua guru SMA di Luwu Utara, Sulawesi Selatan.
Ringkasan Berita:
- Mundur dua tahun sebelumnya, Faisal Tanjung mengadukan KPU Lutra ke Bawaslu dengan nomor perkara nomor 177-PKE-DKPP/XI/2020.
- Saat ini, Faisal Tanjung menjabat Wakil Ketua Bidang Agitasi dan Propaganda, DPC GMNI Lutra.
TRIBUNPEKANBARU.COM - Inilah sosok oknum dari sebuah Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) yang disebut sebagai pihak yang melaporkan dua guru SMAN 1 Luwu Utara, Rasnal dan Abdul Muis.
Kedua guru itu diketahui berakhir pada pemecatan usai dilaporkan.
Salah satu nama yang muncul sebagai pelapor adalah Faisal Tanjung.
Nama Faisal Tanjung pun langsung ramai dicari warganet di berbagai platform media sosial.
Ia disebut-sebut sebagai aktivis LSM yang melayangkan laporan terhadap dua guru SMA di Luwu Utara, Sulawesi Selatan.
Dua guru yang terlibat dalam kasus tersebut adalah Rasnal dan Abdul Muis.
Mengutip Tribun-Timur.com di akun Facebook-nya, Faisal Tanjung lahir di Masamba, Lutra.
Ia pernah menempuh pendidikan di Universitas Palopo.
Faisal Tanjung menikah pada 12 September 2021.
Saat ini, Faisal Tanjung menjabat Wakil Ketua Bidang Agitasi dan Propaganda, DPC GMNI Lutra.
DPC GMNI singkatan dari Dewan Pengurus Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia.
Baca juga: Berawal dari Rokok, Dua Siswa SPN Polda NTT Dianaya: Bripda TT Kini Dipatsus
Baca juga: Ritual Mistis Pelaku Pembunuhan Driver Taksi Online di Bogor: Supaya Tak Ditangkap Polisi
Pernah Laporkan KPU ke Bawaslu
Penelusuran Tribun-Timur.com, Faisal Tanjung pernah melaporkan KPU Lutra ke Kantor Bawaslu Lutra, Kamis, 30 Mei 2024.
Faisal Tanjung melaporkan terkait tindakan tidak profesional dan tidak transparan yang dilakukan Komisioner KPU Luwu Utara dalam proses pembentukan badan ad hoc PPK dan PPS Se-Luwu Utara.
Saat itu, mengatasnamakan dirinya aktivis Muda Luwu Utara dan Penggiat Demokrasi sekaligus Pemantau Pemilu.
Itu bukan kali pertama Faisal Tanjung laporkan KPU Lutra.
| Reaksi PBNU Usai Video Gus Elham Kokop Anak Perempuan Viral: Gus-gusan, Modal Ganteng |
|
|---|
| Inilah Nama-nama Hasil Seleksi Administrasi Enam Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Pemko Dumai |
|
|---|
| UMP 2026 Segera Ditetapkan, Riau Tunggu Formula Baru Kenaikan Upah |
|
|---|
| 40 Contoh Soal Matematika Kelas 3 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka 2025 dan Kunci Jawaban Terlengkap |
|
|---|
| Sosok Ribka Tjiptaning yang Sebut Soeharto Pembunuh: Penulis Buku Aku Bangga Jadi Anak PKI |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/LSM-PELAPOR-GURU.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.