TAG
Banjir di Pekanbaru
-
Pemko Tetapkan Siaga Darurat Banjir, Ini Harapan DPRD Pekanbaru
Wakil Ketua Komisi IV DPRD Pekanbaru, Nurul Ikhsan, merespon positif atas keputusan Pemko menetapkan Siaga Darurat Banjir ini.
Kamis, 6 Maret 2025 -
Korban Banjir di Pekanbaru Minta Sumbangan di Jalan, Buat Biaya Makan
Banjir luapan Sungai Siak yang melanda Kecamatan Rumbai, Pekanbaru, sejak Senin (3/3/2025) memberikan dampak bagi masyarakat.
Kamis, 6 Maret 2025 -
Video: Melihat Kondisi Warga Pekanbaru Terdampak Banjir di Tenda Pengungsian
Tenda pengungsian didirikan di jalan Yos Sudarso, Rumbai, Pekanbaru untuk menampung warga yang terdampak banjir.
Kamis, 6 Maret 2025 -
Terendam Banjir, 15 Sekolah di Kota Pekanbaru Terpaksa Diliburkan Sementara
Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru mencatat, ada 15 sekolah yang terdampak banjir sehingga proses belajar mengajar diliburkan
Kamis, 6 Maret 2025 -
Ada Buaya, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Desak Korban Banjir Agar Mau Mengungsi
Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho mengimbau warga masyarakat korban banjir di Pekanbaru agar mau mengungsi.
Kamis, 6 Maret 2025 -
Wako Agung Nugroho Tetapkan Pekanbaru Siaga Darurat Banjir Saat Tinjau Lokasi Dini Hari
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru akhirnya menetapkan status siaga darurat banjir di Kota Pekanbaru, mulai Kamis (6/3/2025).
Kamis, 6 Maret 2025 -
Waspada Maling, Korban Banjir di Pekanbaru Enggan Mengungsi
Belum hilang resah hati akibat banjir, warga di Kelurahan Meranti Pandak, Kecamatan Rumbai, Kota Pekanbaru, Riau, menghadapi masalah baru.
Kamis, 6 Maret 2025 -
Selain Rumbai, Banjir di Pekanbaru Landa Seribuan KK Warga di Kecamatan Limapuluh dan Payung Sekaki
Tidak cuma terjadi di Kawasan Rumbai, Kota Pekanbaru. Tapi juga terjadi di Kecamatan Limapuluh dan Kecamatan Payung Sekaki.
Rabu, 5 Maret 2025 -
Banjir di Kelurahan Sri Meranti Paling Parah di Pekanbaru, Badan Rahmad Mulai Gatal-Gatal
Rahmad hanya satu dari ribuan kepala keluarga atau KK yang terdampak banjir di Kecamatan Rumbai, Pekanbaru.
Rabu, 5 Maret 2025 -
Banjir di Pekanbaru, Sejumlah Warga di Kelurahan Sri Meranti Masih Bertahan di Rumah
Banjir yang melanda tiga kelurahan di Kawasan Rumbai, Kota Pekanbaru belum kunjung surut hingga, Rabu (5/3/2025).
Rabu, 5 Maret 2025 -
Banjir di Rumbai, DPRD Pekanbaru Minta Pemerintah Segera Dirikan Dapur Umum
Banjir sudah merendam seribu lebih rumah di dua kelurahan, Kecamatan Rumbai, Kota Pekanbaru, Riau
Rabu, 5 Maret 2025 -
Banjir Meninggi, Jalan Sudirman Ujung Pekanbaru Tidak Bisa Dilewati
Semua kendaraan diminta tidak melewati Jalan Sudirman Ujung Pekanbaru karena banjir semakin tinggi.
Rabu, 5 Maret 2025 -
Banjir Masih Melanda, Wako Pekanbaru Tegaskan Penanganan Banjir Tetap Jadi Prioritas
Wako Pekanbaru, Agung Nugroho meyakinkan bahwa pemerintah tidak akan berlama-lama dalam menangani banjir.
Selasa, 4 Maret 2025 -
Ratusan Rumah di Rumbai Pekanbaru Terdampak Banjir, Warga Butuh Perahu Karet
Ratusan rumah terdampak banjir di wilayah Rumbai, Pekanbaru, Selasa (4/3/2025). Tenda pengungsian pun sudah didirikan
Selasa, 4 Maret 2025 -
Banjir Meninggi di Jalan Sudirman Ujung Pekanbaru, Sejumlah Sepeda Motor Mogok
Banjir makin meninggi di Jalan Sudirman ujung Pekanbaru, Senin. Bahkan sejumlah keadaan jenis roda dua pun ada yang mogok.
Senin, 3 Maret 2025 -
Masih Menghantui, Penanganan Banjir Pekanbaru Gandeng BWSS III
Ancaman banjir masih menghantui sejumlah wilayah di Kota Pekanbaru akibat intensitas hujan yang tinggi.
Sabtu, 1 Maret 2025 -
Hujan Melanda, Banjir Genangi Jalan Sudirman Ujung Pekanbaru
Hujan yang mengguyur kota Pekanbaru sejak Rabu (26/2/2025) membuat sejumlah ruas jalan terendam banjir.
Kamis, 27 Februari 2025 -
Banjir Setengah Meter Rendam Perumahan Cipta City Pekanbaru, Warga Minta Solusi Penanganan Banjir
Banjir sekitar setengah meter merendam rumah warga di Perumahan Cipta City, Kota Pekanbaru, Kamis (27/2/2025).
Kamis, 27 Februari 2025 -
Sudah Belasan Tahun Kena Banjir Rutin, Rosmiati Harap Ada Solusi dari Pemko Pekanbaru
Banjir masih saja mengintai pemukiman di Kelurahan Sidomulyo Barat, Kecamatan Tuah Madani Kota Pekanbaru usai hujan lebat.
Senin, 24 Februari 2025 -
Hanya Rp 53 M Disiapkan, DPRD Pekanbaru Harap Ada Tambahan Penanganan Banjir di Pergeseran Anggaran
Komisi IV DPRD Pekanbaru mengharapkan, anggaran penanganan banjir tahun 2025 ini bisa bertambah, dari yang sudah diposkan di APBD Pekanbaru.
Senin, 17 Februari 2025