TAG
Karhutla Masih Terjadi
-
Kota Pekanbaru tak terlepas dari bencana Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla).
Kamis, 25 Juli 2019
-
Pemadaman karhutla di Desa Darul Aman Bengkalis dibantu melalui udara menggunakan helikopter water bombing.
Jumat, 19 Juli 2019
-
Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) sempat meluas di Kabupaten Siak. Sebanyak 4 titik api hingga Senin (15/7/2019) masih mengeluarkan asap.
Senin, 15 Juli 2019
-
Kebun sawit warga di Km 69 Kampung Dayun, Kecamatan Dayun, Kabupaten Siak, Provinsi Riau terbakar.
Jumat, 12 Juli 2019
-
Sebanyak 1.250 personil TNI dan Polri yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Kebakaran Hutan dan Lahan (Kahutla) Riau akan disebar di 12 kabupaten
Kamis, 11 Juli 2019
-
Sampai saat ini belum ada titik api ditemukan di Kabupaten Bengkalis. Namun tindakan antisipatif tetap dilakukan agar karhutla tidak terjadi.
Rabu, 10 Juli 2019
-
Sebanyak 1.500 anggota TNI dan Polri, Manggala Agni, BPBD dan masyarakat peduli api akan mengikuti apel siaga Karhutla.
Selasa, 9 Juli 2019
-
Lokasi lahan yang terbakar berdekatan dengan kawasan perkantoran Bhakti Praja hingga asap sangat terasa. Karhutla di Tanjung Putus sudah terpantau
Jumat, 5 Juli 2019
-
Kebakaran lahan terjadi pada lahan gambut di Kecamatan Tempuling, Inhil. Api membakar lahan seluas lebih kurang 1,5 hektare.
Rabu, 3 Juli 2019
-
Badan Nasional Penanggunalan Bencana (BNPB) Pusat kembali mengirimkan satu unit helikpter Mi-8 ke Provinsi Riau.
Rabu, 3 Juli 2019
-
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau Edwar Sanger mengatakan sepanjang tahun 2019, sudah 15 tersangka pembakar lahan yang diamankan.
Kamis, 20 Juni 2019
-
Terhitung Januari hingga pekan kedua Mei ini luas lahan di Riau yang terbakar sudah mencapai 3.009,44 Ha.Petugas tetap padamkan api meski sedang puasa
Jumat, 10 Mei 2019
-
Petugas gabungan yang tergabung dalam Satgas Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) masih melakukan upaya pemadaman kebakaran lahan di Riau.
Minggu, 21 April 2019
-
Kebakaran hutan dan lahan kembali terjadi di Kota Dumai. Kali ini sekitar 10 hektare lahan hangus terbakar di Teluk Makmur.
Selasa, 9 April 2019
-
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau menyebut, kebakaran lahan di Riau sudah berhasil dipadamkan.Sekarang masih tahap pendinginan.
Senin, 8 April 2019
-
Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) melakukan pendinginan dilokasi kebakaran Lahan di Desa Danai, Kecamatan Pulau Burun
Sabtu, 6 April 2019
-
Manggala Agni Riau tak kenal lelah berupaya memadamkan kebakaran yang melanda lahan di sejumlah wilayah. Termasuk di kawasan Tapung.
Kamis, 4 April 2019
-
Angin kencang, akses Lokasi yang sulit, cuaca panas serta sumber air sulit menjadi tantangan tim dalam menangani Karhutla kali ini.
Selasa, 2 April 2019
-
Kabut asap landa sejumlah wilayah di Riau, Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU) tunjukan level tidak sehat, Kebakaran Hutan dan Lahan atau Karhutla
Rabu, 27 Maret 2019