TAG
Menteri Perdagangan
-
Lengser Jadi Menteri Perdagangan, Muhamad Lutfi Akan Diperiksa Kejagung Terkait Kasus Ekspor CPO
Muhamad Lutfi akan dimintai keterangannya oleh Jaksa Kejagung Rabu (22/6/2022) besaok terkait kasus dugaan Tipikor ekspor CPO.
Selasa, 21 Juni 2022 -
Zulkifli Hasan Sebut Harga Minyak Goreng Mahal Bukan Ulah Mafia, 'Saya Sudah Tahu Jalan Keluarnya'
Mafia minyak goreng bukan mafia kata Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan: Saya sudah tahu sekarang
Senin, 20 Juni 2022 -
Ditanya Jokowi Kapan Harga Minyak Goreng Bisa Merata Rp 14 Ribu, Menteri Zulkifli Hasan Jawab Begini
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengaku sudah mengetahui masalah harga minyak goreng curah yang belum bisa turun ke Rp14 ribu di sejumlah wilayah.
Senin, 20 Juni 2022 -
Harga Bahan Pokok Meroket Itu Bukan Ulah Mafia, Mendag Zulkifli Punya Alasan Begini
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan meminta publik untuk menunggu hasil dari kebijakan pemerintah soal kenaikan harga bahan pokok
Senin, 20 Juni 2022 -
Sidak ke Pasar, Zulkifli Hasan Minta Warga Melapor Jika Harga Barang Naik Tak Wajar
Di hari kedua menjabat sebagai Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan (Zulhas) melakukan sidak ke Pasar Koja Baru
Jumat, 17 Juni 2022 -
Pasca Dilantik Jadi Mendag, Zulkifli Hasan Tancap Gas, Punya Formula Tekan Harga Minyak Goreng
Harga Minyak Goreng jadi pekerjaan rumah yang harus dituntaskan oleh Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan usai dilantik oleh Presiden Joko Widodo.
Kamis, 16 Juni 2022 -
Dilantik Presiden Jokowi, Mendag Zulkifli Hasan Janji Cepat Tuntaskan Persoalan Minyak Goreng
Mendag pun menyampaikan bahwa dirinya akan bekerja sama dengan semua pihak terkait untuk menyelesaikan persoalan ketersediaan minyak goreng
Kamis, 16 Juni 2022 -
Dilantik Jadi Mendag, Zulkifli Hasan Sesumbar Punya Jurus Jinakkan Harga Minyak Goreng
Presiden Jokowi melantik Zulkifli Hasan menjadi Mendag menggantikan Muhammad Lutfi yang menjabat sejak 23 Desember 2020.
Kamis, 16 Juni 2022 -
Diisukan Bakal Dilantik Jadi Mendag Saat Reshuffle Kabinet, Zulkifli Hasan: Kita Tunggu Nanti Siang
Sekretaris Jenderal (Sekjen) PAN, Eddy Soeparno, menyebut ada peluang Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan (Zulhas) bakal jadi menteri.
Rabu, 15 Juni 2022 -
Menteri Perdagangan M Lutfi Diminta Mundur Karena Anak Buahnya Jadi Mafia Minyak Goreng
Menteri Perdagangan Muhamad Lutfi harus bertanggungjawab atas dugaan kasus korupsi itu, bahkan kata dia, Lutfi harus mundur
Rabu, 20 April 2022 -
Soal Isu Reshuffle, Sekjen PDIP Singgung Persoalan Minyak Goreng: Mendag Lutfi Ditendang?
Hasto menambahkan, bahwa perombakan yang akan dilakukan presiden tentunya akan mempertimbangkan banyak faktor.
Minggu, 27 Maret 2022 -
Jelang Ramadhan, Minyak Goreng Masih Mahal, Berikut Harga Minyak Goreng di Sejumlah Retail Modern
Minyak Goreng kemasan masih mahal pasca pemerintah mencabut kebijakan Harga Eceran Tertinggi (HET) yaitu Rp 14.000 per liter.
Kamis, 24 Maret 2022 -
MENANTI Janji Menteri Perdagangan soal Mafia Minyak Goreng, Semoga Bukan Hanya Janji!
Mendag Lutfi menambahkan bahwa kondisi kekurangan minyak goreng tidak hanya terjadi di Indonesia tetapi global.
Rabu, 23 Maret 2022 -
Apical Group Pastikan Suplai Minyak Goreng untuk Masyarakat
Ketersediaan stok minyak goreng untuk masyarakat khususnya pasar domestik dipastikan aman dengan dukungan Apical Group, produsen minyak goreng
Selasa, 22 Maret 2022 -
Mendag Klaim Tahu Mafia Minyak Goreng, Ternyata Bareskrim Belum Mengetahuinya
dalam momentum saat ini yang di mana umat muslim di Indonesia akan menyambut bulan suci Ramadhan yang diperkirakan akan jatuh pada awal April mendatan
Senin, 21 Maret 2022 -
Menteri Lutfi Ngaku Bingung Minyak Goreng Mendadak Berlimpah saat HET Dicabut: Barang Ini Dari Mana?
Kini setelah harga minyak goreng dilepas ke pasar, pasokan minyak goreng kembali melimpah dalam waktu singkat di pasaran.
Senin, 21 Maret 2022 -
SEMOGA BUKAN JANJI! Menteri Perdagangan Prediksi Harga Minyak Goreng Kemasan Turun Pekan Depan
Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi memprediksi harga minyak goreng kemasan bisa lebih lebih baik dalam sepekan ke depan.
Minggu, 20 Maret 2022 -
Sosok Mafia Minyak Goreng Sudah Diketahui? Akan Diumumkan Hari Senin Kata Menteri Lutfi
Lutfi mengaku telah memberikan data terkait dugaan praktik mafia minyak goreng kepada Bareskrim Polri.
Jumat, 18 Maret 2022 -
Mendag Lutfi Sebut Akan Umumkan Calon Tersangka Mafia Minyak Goreng Senin Pekan Depan
Calon tersangka mafia minyak goreng itu akan diumumkan pada Senin (21/3/2022) pekan depan.
Jumat, 18 Maret 2022 -
VIDEO: Menteri Perdagangan Diomeli Emak-emak Gara-Gara Minyak Goreng Viral
Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi dimarahi emak-emak karena langkanya minyak goreng di Lampung. Emak-emak itu bernama Tina, warga Bandar
Jumat, 25 Februari 2022