TOPIK
Mutasi Kapolda Riau
-
Selama menjabat sebagai Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Riau, Irjen Pol Mohammad Iqbal telah mencatatkan berbagai prestasi gemilang
-
Posisi Irjen Iqbal digantikan oleh Irjen Herry Heryawan, yang sebelumnya bertugas di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
-
Irjen Herry Heryawan masuk daftar tiga kapolda termuda Indonesia. Ia jadi orang ketiga di angkatannya, Akpol 1996 menjabat kapolda.
-
Irjen Pol Mohammad Iqbal dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo adalah rekan seangkatan di Akpol tahun 1991.
-
Irjen Pol Mohammad Iqbal akan mengakhiri tugas sebagai Kapolda Riau setelah tiga tahun lebih memimpin institusi kepolisian di Bumi Lancang Kuning.
-
Sebelum menjabat sebagai Kapolda Riau, Irjen Herry Heryawan bertugas di Kementerian Dalam Negeri, mendampingi Jenderal Tito Karnavian
-
Mutasi Kapolda Riau, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kembali mengeluarkan surat telegram mutasi jabatan untuk perwira di jajarannya.