TOPIK
Bengkalis
-
Razia di Lapas Bengkalis melibatkan personil 90 orang, dibantu Polres Bengkalis dan personil TNI dari Kodim 0303/Bengkalis
-
Ketua MUI Bengkalis Amrizal menyatakan saat ini pihaknya menunggu arahan terkait pernyataan Gubernur Riau yang mengizinkan pelaksanaan Salat Tarawih.
-
Kapolres Bengkalis AKBP Hendra Gunawan geram seharusnya lembaga yang mengklaim mereka anti narkoba membantu penegak hukum untuk memberantas narkoba
-
Menurut Pimred Tribun Pekanbaru, Syarief Dayan kunjungan selain menjalin silaturahmi juga untuk meningkatkan kemitraan yang telah berjalan selama ini.
-
Gudang penyimpnanan barang sitaan di Bengkalis saat ini sudah overload, pihak Rupbasan berharap pemerintah daerah ada solusi terkait hal ini.
-
Pada pekan ketiga Maret Kegiatan Jaksa Masuk Sekolah (JMS) dari Kejari Bengkalis ini menyasar SMP IT Al Kausar Kecamatan dan SMPN 1 Kecamatan Pinggir
-
Lahan terbakar di kecamatan Bathin Solapan Bengkalis merupakan sisa api sebelumnya yang sempat padam pekan lalu karena guyuran hujan.
-
Antrean panjang di Roro Sungai Selari dipicu oleh rusaknya satu dari lima kapal penyeberangan sehingga menimbulkan kemacetan.
-
Saat meninjau lokasi karhutla di Desa Kelemantan Bengkalis, Kapolda Riau sempat diskusi mengenai teknik padamkan api di lahan gambut.
-
Sejumlah SPBU Bengkalis terlihat sepi dari konsumen akibat kebijakan Pertamina yang mulai mengurangi pasokan Premium.
-
Hari pertama bertugas sebagai Bupati, Kasmarni minta kepada seluruh Perangkat Daerah untuk bersinergi merealisasikan visi, misi dan program yang ada.
-
Alumni dan Mahasiswi perguruan tinggi di Bengkalis sesalkan penerimaan tenaga honorer lebih bersifat tertutup bahkan untuk orang tertentu saja.
-
Nakhoda berinisial SI ditetapkan tersangka setelah petugas Satpolair melakukan pemeriksaan terhadap dua korban kapal tenggelam ini.
-
Beberapa pemuda yang Amperga ini minta Kejari Bengkalis mengusut tuntas kasus dugaan korupsi dana hibah KONI Bengkalis tahun 2019 ini.
-
Kapal KM KM Kurnia Abadi GT 033 dihantam ombak kencang Jumat (19/2) malam. Seorang dari tiga ABK yang menyelamatkan diri ditemukan tewas di Sepahat.
-
Tersangka Ono merupakan kurir laut peredaran narkoba jaringan Malaysia yang diburu Polres Bengkalis sejak Medio September 2020.
-
Menurut pemilik rumah, Lia bunga Bangkai yang tumbuh di halaman rumahnya memiliki tinggi 20 CM dan mulai mengeluarkan bau busuk sejak Senin sore.
-
Kejari Bengkalis saat ini sedang menyelidiki dugaan penyimpangan dana desa di delapan desa dan juga penyelewengan dana bantuan Covid-19 di sebuah desa
-
Status siaga darurat Karhutla nantinya akan berlaku sampai 31 Oktober mendatang, kemungkinan kondisi cuaca panas akan berlangsung cukup lama.
-
Dinas Pendidikan Bengkalis tengah menyiapkan edaran untuk sekolah sekolah terkait rencana penerapan pembelajaran tatap muka untuk kelas rendah ini.
-
Siswa SDN 46 sendiri datang ke sekolah dengan antusias, karena kerinduan mereka untuk belajar tatap muka yang hampir satu tahun ini diliburkan.
-
Menurut Juru Bicara Satgas Covid 19 Bengkalis, pekan lalu ada 32 santri yang dinyatakan positif covid, dan 8 diantaranya sudah beraktifitas kembali.
-
Dinas Pendidikan Bengkalis menyatakan, pada pekan kedua ini mulai bertambah sekolah yang melaksanakan pembelajaran tatap muka.
-
Setelah hampir setahun sekolah diliburkan, suasana pembelajaran di SDN 50 Bengkalis berbeda saat sekolah mulai dibuka kembali.
-
Menurut Sudarmi, Kepala SDN 50 Bengkalis, Senin (25/1)Untuk SDN 50 pelaksanaan pembelajaran tatap muka ini hanya dikhususkan kelas enam saja.
-
Rapat pleno tersebut dipimpin langsung Ketua KPU Bengkalis Fadhillah Al Mausuly di dampingi empat Komisioner lainnya.
-
Pelaku diamankan petugas saat melakukan pemotongan pipa, Rabu (16/12) sekitar pukul 09.00 WIB lalu di sekitaran Kulim 34 Desa Boncah Mahang.
-
8 orang pengungsi ini diamankan berawal dari rencana mereka ingin menyeberang menuju Malaysia melalui jalur ilegal untuk bertemu dengan keluarganya.
-
Pengendara yang meninggal dunia yang mengendarai sepeda motor beat berinisial RH (23). Sedangkan pengendara KLX bersama penumpangnya hanya luka ringan
-
Tujuh kali keluar masuk bui tak membuat KUR jera. Polisi kembali mencokoknya karena mencetak dan mengedarkan uang palsu di Bengkalis.
© 2021 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved