TOPIK
Idul Fitri 2022
-
Berkah Lebaran, Janda Ini Tempati Rumah Baru Berkat Kapolres Inhu, Yumiati Tersenyum Haru
Lebaran tahun 2022 ini menjadi berkah tersendiri bagi Yumiati. Janda berusia 53 tahun tersebut bisa menempati rumah baru
-
Tak Perlu Berlebihan Rayakan Idul Fitri, Begini Pesan Wali Kota Dumai Paisal
Wali Kota Dumai, Paisal berpesan agar perayaan Idul Fitri 2022 tidak berlebihan dan melebihi batas kemampuan, sederhana saja
-
Bupati Bengkalis Minta Dukungan agar Program Pembangunan Lancar, Salat Ied di Masjid Istiqomah
Kasmarni dukungan seluruh elemen masyarakat Bengkalis agar program pembangunan lancar. hal itu diungkapkan saat sambutan Salat Ied di Masjid Istiqomah
-
Bupati Sebut Lebaran Tahun Ini Momen Peringatan Satu Tahun Zukri-Nasarudin Pimpin Pelalawan
Idul Fitri 2022 ini menjadi momentum bagi Bupati Pelalawan Zukri dan Wakil Bupati Nasarudin dalam memperingati satu tahun kepemimpinan mereka
-
Idul Fitri Terakhir Sebagai Bupati Kampar, Catur Salat Ied di Masjid Islamic Center
Salat Ied ini jadi momen bagi Catur untuk berpamitan. Ini adalah Salat Ied terakhirnya sebagai Bupati Kampar. Masa jabatannya berakhir pada 22 Mei
-
Jemaah yang Salat Ied di Masjid Annur Parkir di Gereja HKBP, Gubernur Riau: Indahnya Toleransi
Ketika umat muslim melaksanakan ibadah Salat Ied di Masjid Annur, umat kristiani menyediakan tempat parkir di halaman gerejanya
-
Tak Gelar Open House, Warga dan Pegawai Berdatangan ke Rumah Dinas Bupati Pelalawan
Meski tak gelar open house, warga dan pegawai berdatangan rumah dinas Bupati Pelalawan di komplek kantor bupati, Selasa (2/5/2022)
-
Hujan Mengguyur, Masyarakat Lubuk Sikaping Sumbar Akhirnya Salat Idul Fitri 1443 H di Masjid
Masyarakat di Lubuk Sikaping Kabupaten Pasaman, Sumbar tidak bisa mengikuti Salat Ied di lapangan, Senin (2/5/2022) karena hujan masih mengguyur
-
BREAKING NEWS: Doakan Nakes Gugur Saat Pandemi Covid-19,Bupati Pelalawan Salat Ied di Lapangan Bola
Bupati Pelalawan mendoakan para nakes yang gugur dalam perjuangan serta penanggulangan selama pandemi Covid-19