TOPIK
Liga 4
-
Petualangan Pekanbaru FC di Putaran Nasional Liga 4 Terhenti di Perempat Final
Petualangan Pekanbaru FC di putaran nasional Liga 4 berakhir sudah. Tim ini terhenti di babak perempat final.
-
Remacth dengan Perseden Sore Ini, Pekanbaru FC Bisa Kunci Tiket Promosi ke Liga 3
Pekanbaru FC bisa mengunci tiket promosi ke Liga 3 musim depan di laga ini. Syaratnya asal menang lawan Perseden sore ini.
-
Para Lawan Pekanbaru FC di 16 Besar Nasional Liga 4: Persema Menakutkan
Lawan-lawan yang akan dihadapi Pekanbaru FC di babak 16 besar putaran nasional Liga 4 sudah diketahui
-
Drawing 16 Besar Nasional Liga 4, Pekanbaru FC Ketemu Lagi Perseden Denpasar
Drawing babak 16 besar putaran nasional Liga 4 sudah selesai. Pekanbaru FC ketemu lagi dengan Perseden Denpasar.
-
15 Menit Tanpa Kepastian, Cerita di Balik Pesta Gol Pekanbaru FC ke Gawang Persital FC
Skuad Pekanbaru FC boleh pesta gol ke gawang Persital FC di laga pamungkas group W babak 32 besar putaran nasional Liga 4.
-
Malam Ini Laga Penentuan Pekanbaru FC, Lolos Tidaknya ke 16 Besar Nasional Liga 4
Pekanbaru FC akan bentrok dengan Persital FC di laga pamungkas ini di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali
-
Gol Tunggal Ichsan Bawa Pekanbaru FC Tekuk Persigubin di 32 Besar Nasional Liga 4
Pekanbaru FC yang bersaing di babak 32 besar putaran nasional Liga 4 meraih kemenangan 1-0 atas Persigubin Pegunungan Bintang
-
Brace Pemain Perseden Buat Pekanbaru FC Kalah 2 - 0 di 32 Besar Nasional Liga 4
Hasil akhir, Pekanbaru FC menyerah dengan skor 2 - 0. Pemain Perseden Denpasar, Yoga Prasetya mencetak brace di laga ini.
-
Profil Lawan Pekanbaru FC di Babak 32 Besar Putaran Nasional Liga 4
Satu-satunya tim asal Riau yang lolos ke babak 32 besar putaran nasional Liga 4 akan menghadapi lawan-lawan tangguh lainnya.
-
Lolos ke Babak 32 Besar Putaran Nasional Liga 4, Pekanbaru FC Tergabung di Group W
Pekanbaru FC lolos ke babak 32 besar putaran nasional Liga 4. Ia menjadi satu-satu tim asal Riau yang lolos ke babak 32 besar.
-
Imbang Lawan Manokwari United di Liga 4, Laga Pekanbaru FC Tantang Persewangi Jadi Penentu
Tim Pekanbaru FC gagal mengunci tiket ke babak 32 besar putaran nasional Liga 4 kala melakoni laga perdana.
-
Kalah dari Persitara Jakarta Utara, Wakil Riau, Wahana FC Tersingkir dari Liga 4
Tim wakil Riau, Wahana FC harus menelan kenyataan pahit tersingkir dari putaran nasional Liga 4.
-
Tatap Putaran Nasional Liga 4, Pekanbaru FC Rekrut 8 Pemain Baru
Tim asal Pekanbaru, Pekanbaru FC menambah kekuatan untuk mengarungi putaran nasional Liga 4. Mereka merekrut 8 pemain baru.
-
Gantikan Persemai Dumai di Putaran Nasional Liga 4, Pekanbaru FC Mulai Latihan Usai Lebaran
Pekanbaru FC akan mewakili Riau menggantikan Persemai Dumai yang mundur.
-
Persemai Dumai Terancam Tidak Ikut Putaran Nasional Liga 4
Persemai Dumai terancam tidak bisa berpartisipasi di putaran nasional Liga 4.