Lebaran 2019
FEATURE - Mudik Demi Orangtua, Edi, Istri dan Anaknya Naik Sepeda Motor dari Rohul Riau ke Lampung
Feature - Mudik demi orangtua pada Lebaran 2019, Edi, Istri dan Anaknya naik sepeda motor dari Rokan Hulu (Rohul) Riau ke Tulang Bawang Lampung
Penulis: Guruh Budi Wibowo | Editor: Nolpitos Hendri
FEATURE - Mudik Demi Orangtua pada Lebaran 2019, Edi, Istri dan Anaknya Naik Sepeda Motor dari Rohul Riau ke Lampung
TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU - Feature - Mudik demi orangtua pada Lebaran 2019, Edi, Istri dan Anaknya naik sepeda motor dari Rokan Hulu (Rohul) Riau ke Tulang Bawang Lampung.
Jarak dua antara Rohul Riau dengan Tulang Bawang Lampung itu lebih dari 1.000 kilometer, dan itu ditempuh Edi dan keluarganya dengan sepeda motor siang dan malam jelang lebaran 2019.
Diperkirakan perjalanan mereka melalui Lintas Sumatera selama tiga hari sebelum Lebaran 2019 tiba.
Baca: Waktunya Shooping, Satu Mal di Pekanbaru Dikunjungi 50.000 Warga Riau Tiap Hari Jelang Lebaran 2019
Baca: FEATURE - Silat Tradisional Asli dari Riau, SILAT PANGEAN Teluk Kuantan, Menjamur di Bulan Ramadhan
Baca: Sempat VIRAL di Medsos GADIS Malaysia Dinikahi Cowok AFRIKA, Sebulan Menikah Mereka UMROH ke Makkah
Baca: JADWAL Cuti dan Libur ASN Pemkab dan Pemko di Riau pada Hari Raya Idul Fitri 1440 H Lebaran 2019
Menjelang hari raya Idul Fitri, mayoritas masyarakat yang bekerja di perantauan akan pulang ke kampung halamannya masing-masing.
Mereka tak ingin momentum Idul Fitri terlewatkan begitu saja tanpa keluarga besarnya.
Berlebaran di kampung halaman memang memberikan kesan tersendiri khususnya umat Islam.
Tak heran jika mudik merupakan tradisi yang tak terpisahkan dengan Idul Fitri.
Transportasi yang digunakan oleh para pemudik pun bermacam-macam, tergantung kondisi keuangan masing-masing.
Ada pemudik yang menggunakan pesawat, kereta api, kapal, bus, mobil dan juga sepeda motor.
Sebagai seorang perantau yang berpenghasilan pas-pasan di Kabupaten Rokan Hulu, Provinsi Riau, Edi (50) memilih pulang kampung ke Tulang Bawang, Provinsi Lampung menggunakan sepeda motor bebek miliknya.

Bersama Afifa (4) dan istrinya Poiyem (40), Edi sudah meninggalkan Rohul selepas sahur.
Baca: FEATURE - Kerupuk Bawang Makanan Khas Indragiri Hulu Riau, Pesanan Jelang Lebaran 2019 Capai 2 Ton
Baca: Mana Lebih AFDOL atau Baik, Bayar ZAKAT FITRAH Pakai UANG atau BERAS? Ini Menurut Kaidah Ushul
Baca: Pilkada Serentak 2020 Ada 9 Daerah Kabupaten dan Kota di Riau, Partai Demokrat Siapkan Kader Terbaik