Tanyai Sejumlah Pedagang, Tim Gabungan Sidak Pasar Tradisional di Dumai
Tim juga melihat langsung gejolak harga bahan pokok di pasar jelang Tahun Baru 2018.
Penulis: Fernando | Editor: Afrizal
tribunpekanbaru/fernando
Kapolres Dumai, AKBP Restika PN menanyai pedagang Telur Ayam Ras di Pasar Pulau Payung, Rabu (27/12/2017). Ia melakukan sidak bersama tim gabungan.
Pihak Kepolisian Dumai tidak cuma memantau harga bahan pokok di tingkat eceran.
Baca: Ada 6 Sniper Bersembunyi di Foto Ini, Coba Tebak di Mana Mereka
Mereka juga menelusuri harga di tingkat pedagang dan distributor.
Restika menyebut gejolak kenaikan harga dan pasokan bahan pokok juga menjadi atensi selama Ops Lilin Siak 2017 di Kota Dumai.
"Jadi kami bersama unsur gabungan tidak cuma mengawal ibadah dan liburan Natal. Kami juga memastikan ketersediaan bahan pokok dan harganya stabil," terang Mantan Kapolres Siak ini.(*)
Halaman 3 dari 3