CPNS 2018
Hasil SKD CPNS 2018 Riau: Jika Lulus, Ini Syarat, Jadwal dan Lokasi Tes Peserta SKB CPNS Riau
Sedangkan untuk ujian SKB CPNS Riau sendiri dijadwalkan pada Jumat (7/12/2018) hingga Minggu (10/12/2018) namun ini masih Tentative.
Penulis: Firmauli Sihaloho | Editor: Firmauli Sihaloho
11. Auditor Ahli Pertama: 6 orang formasi umum.
12. Inspektur Ketenagalistrikan Ahli Pertama: 3 orang formasi umum.
13. Peneliti Ahli Pertama: 3 orang formasi umum.
14. Penyelidik Bumi Ahli Pertama: 9 orang formasi umum.
15. Perekayasa Ahli Pertama: 4 orang formasi umum.
16. Pengawas Usaha Operasi Produksi dan Pemasaran: 3 orang formasi umum dan 3 orang formasi cumlaude.
17. Pranata Humas Ahli Pertama: 2 orang formasi umum.
18. Dosen Asisten Ahli: 9 orang formasi umum.
19. Pranata Komputer Ahli Pertama: 52 orang formasi umum, 6 orang formasi cumlaude, 1 orang formasi disabilitas, serta 1 orang formasi Putra atau Putri Papua dan Papua Barat.
Kementerian ESDM juga merilis rekapitulasi hasil SKD bagi peserta yang mendaftar di instansi mereka. Rekapitulasi tersebut dapat dilihat di sini. (*)