Piala AFF U 18
Laga Semifinal Timnas U18 Vs Malaysia AFF U18, Babak Pertama 1-1: Tonton Live Streaming Disini
Laga semifinal Timnas U18 Vs Malaysia kali ini menjadi pertandingan penting bagi Timnas U18.
Laga Semifinal Timnas U18 Vs Malaysia AFF U18, Babak Pertama 1-1: Tonton Live Streaming Disini
TRIBUNPEKANBARU.COM - Laga semifinal Timnas U18 Vs Malaysia kali ini menjadi pertandingan penting bagi Timnas U18.
Pasalnya, laga Timnas U18 vs Malaysia diharapkan menjadii kado terindah bagi rakyat Indonesia yang saat ini sedang merayakan Hari Kemerdekaan yang ke-74 pada Sabtu (17/8/9/2019).
Padahal, sejak awal laga Timnas U18 memiliki banyak peluang untuk menciptakan gol terlebih dahulu.
Namun, kesempatan tersebut justru dimanfaatkan oleh pemain Malaysia, gawang Timnas U18 kebobolan 1-0 di menit-menit awal.
Gol tersebut menjadi cambuk bagi Timnas U18 untuk memecah kebuntuan.
Serangan demi serangan terus gencar dilakukan oleh Garuda Nusantara.
Meski alot dan dan mendapat pengawalan ketat, Beckham berhasil mengimbangi kedududkan Timnas U18 1-1 di menit 45.
Kedudukan keduanya masih imbang hingga turun minum di babak kedua.
Saksikan dan jangan ketinggalan, live pertandingan Timnas U18 vs Malyasia di babak kedua.
(Laga Timnas Indonesia U18 vs Malaysia bisa disaksikan langsung dari android dan juga PC dengan mengakses link Tv Online)
Timnas Indonesia U18 vs Malaysia U18 ini digelar di Stadion Ho Chi Minh City, Vietnam.
Kick off semifinal pertandingan Timnas Indonesia U18 vs Malaysia U18 dimulai pada pukul 15.30 WIB.
Laga seru Timnas Indonesia U18 vs Malaysia U18 akan disiarkan secara langsung stasiun SCTV.
Head to Head Timnas Indonesia U18 vs Malaysia U18: