The Voice Indonesia 2019
SIARAN LANGSUNG The Voice Indonesia 2019, Tayang di GTV Malam Ini (VIDEO)
Saksikan Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019, tayang di GTV malam ini, pukul 20.00 WIB.
SIARAN LANGSUNG The Voice Indonesia 2019, Tayang di GTV Malam Ini (VIDEO)
TRIBUNPEKANBARU.COM - Saksikan Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019, tayang di GTV malam ini, pukul 20.00 WIB.
Tayangan Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019 tersebut akan disiarkan mulai pukul 20.00 WIB.
Juri dalam Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019 diisi oleh Armand Maulana, Vidi Aldiano, Anindyo Baskoro (Nino), Isyana Saravati dan Titi DJ.
Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019 kali ini merupakan musim keempat.
Sejak awal diperkenalkan di tanah air, Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019 selalu disiarkan oleh GTV
(Untuk menyaksikan tayangan Siaran Langsung The Voice Indonesia 2019, Anda bisa mengakses tautan di akhir berita)
Baca: Sinopsis Silsila Episode 25 Hari Jumat (6/9/2019): Leher Nandini Ada yang Mencekram, Siapa Melakukan
Baca: Makin Memanas! Hotman Paris & Elza Syarief Saling Sindir Soal Bau Pesing Hingga Sebut Tisu Basah
Baca: Sinopsis Ishq Mein Marjawan Episode 47 Hari Jumat (6/9): Arohi Putus Asa, Aku Harus Mati (VIDEO)
Tayangan perdana The Voice Indonesia 2019, digelar pada Kamis (29/8/2019) lalu.
Pada babak ini, kompetisi ini dimulai dengan Blind Audition.
Di babak ini, para coaches menilai langsung kualitas suara para kontestan diatas panggung dengan duduk membelakangi kontestan tanpa melihat penampilan mereka.
Memulai babak pertama Blind Auditions-nya beberapa waktu lalu,
penampilan Belinda Khaerana asal Bogor membuka panggung The Voice dengan membawakan lagu bergenre dangdut dari Inul Daratista “Masa Lalu”.
Penampilannya tersebut membuat semua coach memutar kursinya untuk Belinda, mereka saling berebut dan merayu Belinda untuk masuk ke dalam tim mereka.
Penasaran dengan potensi lain yang dimiliki Belinda, para coach memintanya untuk menyanyikan lagu dengan genre yang berbeda.
Belinda pun menyanggupinya dengan membawakan lagu Frank Sinatra berjudul “My Way”.