Kumpulan Nama Unik untuk Bayi Laki-laki, Lengkap Dengan Arti dan Maknanya Menurut Islam
Sebagai orangtua, nama merupakan hal yang sangat penting. Sejumlah hadist telah tegas menjelaskan jika nama harus memiliki arti dan makna yang baik.
Editor:
Guruh Budi Wibowo
Adil - Tegak
Ahil - Pangeran
Alam - Dunia
Ali - Luhur, tinggi
Alim - Orang yang memahami Agama
Amil - Pelaku, yang mengerjakan
Amir - Beradab
Amirah - Penduduk
Aqib - Pengikut
Aqil -Pitar, Cerdas
Arif - Orang yang mengetahui, sadar
Ariz - Pria yang terhormat
Ashif - Berani
Ashir - Hidup
Asif - Seorang menteri yang cakap
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/nama-bayi-laki-laki-islami-yang-sudah-disusun-berdasarkan-abjad.jpg)