MotoGP
Jadwal Lengkap MotoGP 2020, Race Perdana Minggu 19 Juli Digelar Tanpa Penonton
MotoGP 2020 kali ini tergolong 'sitimewa', berbeda dnegan penyelenggaraan di musim-musim sebelumnya.
Mengingat dalam setiap seri MotoGP di msuim-musim sebelumnya, semua sirkuit penuh akan hingar bingar penonton untuk mendukung jagoannya beraksi di lintasan balap.
"Tetapi saya rasa di semua seri akan berlangsung sama. Kami telah melihatnya di sesi tes kemarin (Rabu), namun di sini yang saya tegaskan semua kondisi pembalap dalam situasi yang siap untuk berkompetisi," tandas Valentino Rossi menambahkan.
MotoGP 2020 kali ini tergolong 'sitimewa', berbeda dnegan penyelenggaraan di musim-musim sebelumnya.
Jika pada umumnya dalam satu sirkuit digunakan untuk satu kali balapan, namun berbeda di musim ini.
Khusus untuk MotoGP 2020, satu sirkuit di percaya untuk menggelar lebih dari sekali race.
Berikut Jadwal MotoGP 2020 Akhir Pekan Ini, Minggu (19/7/2020) dilansir dari laman resmi MotoGP.
Rabu, (15/7/2020)
13.30-14.00 WIB: Tes 1 MotoE
14.10-14.50 WIB: Tes 1 Moto3
15.00-16.30 WIB: Tes 1 MotoGP
16.40-17.20 WIB: Tes 1 Moto2
Kamis, (16/7/2020)
17.00 WIB: Konfrensi Pers MotoE
22.00 WIB: Konfrensi Persi MotoGP
22.50 WIB: Foto Grup MotoGP 2020 untuk semua kelas
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/jadwal-motogp-2020-setelah-jeda-karena-virus-corona.jpg)