Bahasa Arab
Kumpulan Bahasa Arab Sehari-hari, Arti Barakallahu Fiik dan Cara Menjawabnya, Kamus Bahasa Arab
Berbagai bahasa arab yang lumrah umumnya dipakai dalam keseharian kita, menjawab salam hingga kosa kata lainnya ada di sini.
Editor:
Ilham Yafiz
2. Jika yang mendoakan adalah perempuan, jawaban barakallah adalah:
وَ فِيكِ بَارَكَ اللَّهُ
(Wafiiki Baarakallah)
Artinya: “Dan semoga Allah juga memberkahimu”.
3. Adapun apabila yang mendoakan adalah orang banyak dan tidak dapat menjawab satu persatu,
maka jawaban Barakallah Fiik adalah sebagai berikut:
وَ فِيكُمْ بَارَكَ اللَّهُ
(wafiikum baarakallah)
Artinya: “Dan semoga Allah juga memberkahi kalian semua”.
Nah, dengan memahami Arti Barakallahu Fiik berdasarkan Kamus Bahasa Arab tersebut,
maka sebaiknya Anda bisa menerapkan dalam kehidupan sehari-hari ucapan - ucapan yang baik ini.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/kamus-bahasa-arab-populer.jpg)