Bahasa Gaul
Arti PHP, Simak Penjelasan Bahasa Gaul PHP Artinya Apa Sih?
bahasa gaul PHP, masih ada juga yang belum PHP artinya apa? simak arti PHP dalam bahasa kekinian. PHP adalah singkatan buat yang suka ingkar janji
Penulis: Hendri Gusmulyadi | Editor: Hendri Gusmulyadi
TRIBUNPEKANBARU.COM - Banyak bahasa gaul populer 2020, bahkan bahasa gaul yang populer sepanjang masa juga tak kalah banyak, seperti halnya bahasa gaul PHP.
Meski sering diucap banyak orang, namun bahasa gaul PHP masih ada juga yang belum PHP artinya apa.
Simak arti PHP dalam kamus bahasa gaul 2020 yang disajikan dalam artikel ini.
PHP adalah salah satu bahasa gaul yang banyak sekali digunakan kaum muda.
Arti kata PHP sebenarnya menyasar atau alamat kan kepada seseorang yang memberi harapan namun tidak tepat janji.
Nah, sebenarnya PHP ini singkatan dari kalimat apa sih.
Simak arti PHP pada bahasa gaul berikut ini.
Arti kata PHP pada nomor 7.
1. Arti 530
Kode 530 ini banyak digunakan oleh orang-orang yang lagi jatuh cinta.
Biasanya disampaikan oleh orang yang tengah menyukai seseorang lainnya.
530 hanyalah sebuah kode yang mewakili perasaan dari orang yang menuliskan atau menyampaikannya.
Ya, kode 530 sebagai pengganti kalimat I Love You atau aku cinta kamu.
Kode ini berasal dari kalimat Woi Xiang Ni dalam bahasa mandarin.
2. Arti 599