Nama Anak
Kumpulan Nama Anak Laki-laki Islami yang Populer dan Modern Disusun Secara Abjad
Berikut ini kumpulan nama anak laki-laki Islami yang populer dan modern yang sudah disusun sesuai dengan abjad
Editor:
Budi Rahmat
Arif - Orang yang mengetahui, sadar
Ariz - Pria yang terhormat
Ashif - Berani
Ashir - Hidup
Asif - Seorang menteri yang cakap
Asim - Orang yang menjauhi dosa
Atif - Berpendirian
Abbad - Orang yang suka beribadah
Abdul Adl - Hamba dari Yang Maha Adil
Abdul Afuw - Hamba dari Yang Maha Memaafkan
Abdul Ahad - Hamba dari Yang Maha Esa (Allah)
Abdul Ali - Hamba dari Yang Maha Tinggi
Abdul Alim - Hamba dari Yang Maha Mengetahui
Abdul Awwal - Hamba dari Yang Maha Memulai
Abdul Azim - Hamba dari Yang Maha Hebat
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/anak-laki-laki-tidur.jpg)