Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Asmaul Husna

INI Urutan Asmaul Husna, 99 Nama Allah yang Baik Berikut Artinya

99 Asmaul Husna adalah 99 nama baik yang ditujukan untuk kebesaran Allah, urutan Asmaul Husna dimulai dari Ar Rahman dan Ar Rahim

Penulis: Sesri | Editor: Rinal Maradjo
Tribunpekanbaru.com
Urutan Asmaul Husna 

TRIBUNPEKANBARU.COM - 99 Asmaul Husna adalah 99 nama baik yang ditujukan untuk kebesaran Allah atas segala sifat dan zat-Nya. 

Lantas apa saja urutan Asmaul Husna ?

Di bawah ini akan diulas urutan Asmaul Husna berikut tulisan Asmaul Husna Latin dan Arab serta artinya :

Urutan Asmaul Husna

1. ٱلْرَّحْمَـانُ ( Ar Rahman)
Maha Pengasih

2.  ٱلْرَّحِيْمُ (Ar Rahiim )
Maha Penyayang

3. ٱلْمَلِكُ ( Al Malik )
Maha Berkuasa

4. ٱلْقُدُّوسُ ( Al Quddus )
Maha Suci

5. ٱلْسَّلَامُ ( As Salam )
Maha Penyelamat

6. ٱلْمُؤْمِنُ ( Al Mu'min )
Maha Pemberi Iman

7. ٱلْمُهَيْمِنُ ( Al Muhaimin )
Maha Mengawasi dan Menjaga

8. ٱلْعَزِيزُ ( Al Aziz )
Maha Perkasa

9. ٱلْجَبَّارُ ( Al Jabbar )
Maha Pembaharu

10. ٱلْمُتَكَبِّرُ (Al Mutakabbir)
Pemilik Segala Keagungan

Baca juga: Arti Al Malik dalam Asmaul Husna, 99 Nama-nama Allah SWT yang Harus Diketahui

Baca juga: Arti Al Quddus dan Maknanya Dalam Asmaul Husna

11. ٱلْخَالِقُ ( Al Khaliq )
Maha Pencipta

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved