Bambang Pamungkas Hapus Nama Anak Sulungnya dari KK, Ternyata Sejak Bulan Juli Tak Pernah Komunikasi
Bambang Pamungkas telah coret nama anak sulungnya, Jane Abel dari kartu keluarga (KK). Akibatnya Jane Abel hingga kini belum terdata di Disdukcapil
Editor:
Muhammad Ridho
"Telpon tidak diangkat dan pesan tidak dibalas," ucapnya.
"Terakhir komunikasi sejak bulan Juli," imbuhnya.
Dirinya menerangkan sejak kepergian ibundanya, Jane tidak lagi dekat dengan sang ayah atau ibu tirinya.
"Lebih dekat dengan keluarga ibu," jelasnya..
Oleh karenanya dia menolak kepindahan KK tersebut, saat dia diminta untuk tinggal bersama Budenya yang ada di Colomadu.
"Saya lebih baik di Jakarta, karena di Solo (Colomadu) hanya kuliah saja," pintanya. ( Tribunpekanbaru.com )
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/putri-kandung-bambang-pamungkas-jane-abel-yang-dikeluarkan-dari-kk-kini-kerja-sebagi-driver-ojol.jpg)