Video Berita
VIDEO Viral Ikan 'Raksasa' Sekira 2 Meter di Kolam Warga, Predator dari Sungai Amazon
Dalam video yang diunggah akun tersebut, terlihat seseorang tengah memegang badan ikan dengan sedikit menariknya ke atas permukaan air.
Editor:
jefri irwan
Meskipun terkadang ikan ini bisa memakan unggas, katak, atau serangga yang berada di dekat permukaan air.
Bahkan, telah ditemukan adanya tumbuhan air dalam isi perut Arapaima gigas, dikarenakan ikan ini menangkap mangsanya dengan cara menghisap kemungkinan tumbuhan air tersebut ikut terbawa.
Arapaima gigas dapat melukai manusia pada saat ditangkap karena ukuran tubuhnya yang besar.
Meski begitu belum pernah ditemui kasus bahwa Arapaima gigas yang menyerang manusia. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul Viral Ikan 'Raksasa' Sekira 2 Meter Dipegang Warga, Berikut Penjelasan Peneliti