Bahasa Gaul 2021
Trend Kata Toxic Gara-gara Andien, Apa Arti Kata Toxic dalam Bahasa Gaul?
Andien yang ngaku jadi korban cowok toxic , apa arti kata toxic dalam Bahasa Gaul ? Eh Cinta Laura ngaku jadi korban cowok toxic
Penulis: pitos punjadi | Editor: Nolpitos Hendri
Apa Itu Toxic Relationship?
Mau tau apa itu Toxic Relationship atau Arti Toxic Relationship serta pacaran toxic seperti apa ? Berikut penjelasannya
Jika diartikan secara kata, toxic memiliki arti racun.
Sementara relationship ialah suatu hubungan.
Maksud dari kedua kata ini ialah merujuk suatu hubungan sepasang kekasih.
Dalam hubungan pasangan kekasih itu, satu di antaranya seringkali 'berulah' dan membuat sedih.
Tidak hanya itu, hubungan ini juga sering berakhir dengan pertengkaran bahkan tangisan.
Oleh karena itu, bagi mereka yang berada di situasi itu dan menjalaninya disebut sebagai Toxic Relationship.
Cinta Laura Jadi Korban Cowok Toxic
Artis cantik Cinta Laura mengaku pernah dipukul pacar dalam hubungan Toxic Relationship , apa itu Toxic Relationship dan Arti Toxic Relationship serta pacaran toxic seperti apa .
Ini pengakuan yang mengejutkan dari Cinta Laura , karena artis cantik seperti dia bisa-bisanya menjadi korban lelaki dalam hubungan Toxic Relationship , maka akan dijelaskan apa itu Toxic Relationship dan Arti Toxic Relationship serta pacaran toxic seperti apa .
Namun, apa boleh dikata, Cinta Laura mengaku pernah mengalami Toxic Relationship , maka akan kami jelaskan apa itu Toxic Relationship dan Arti Toxic Relationship serta pacaran toxic seperti apa
Aktris dan penyanyi Cinta Laura mengatakan ketika remaja dia tidak percaya adanya Toxic Relationship dan tidak percaya bakal mengalaminya.
Pasalnya Cinta Laura merasa pintar dan merasa bisa membedakan pria yang tidak baik sehingga merasa tak mungkin terjebak dalam Toxic Relationship .
Sampai akhirnya ia mengetahui sosok berpengaruh seperti Oprah Winfrey pun pernah terlibat Toxic Relationship bahkan pelecehan.
