Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Liga Italia

PREDIKSI Empoli vs Juventus: Si Nyonya Tua Dihantam Badai Cidera

Adapun pemain yang absen ialah Paolo Dybala, Alex Sandro, Daniele Rugani, Kaio Jorge, Federico Chiesa, Giorgio Chiellini dan Weston McKennie.

Marco BERTORELLO / AFP
Pemain depan Juventus Federico Bernardeschi (kedua) merayakan dengan (Dari kiri) pemain tengah Juventus Italia Manuel Locatelli, pemain belakang Juventus Italia Leonardo Bonucci dan pemain depan Juventus dari Spanyol Alvaro Morata setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan Cagliari pada bulan Desember 21 Januari 2021 di stadion Juventus di Turin. 

TRIBUNPEKANBARU.COM - Prediksi Liga Italia antara Empoli vs Juventus malam ini atau Minggu (27/2/2022) dinihari.

Siaran langsung Empoli vs Juventus dimulai pukul 00.05 WIB.

Berikut ini adalah prediksi formasi Empoli vs Juventus dilansir dari football-italia.net.

Pada pertandingan ini, Empoli kehilangan tiga pemain yang cedera.

Adalah Valerio Verre, Nicolas Haas dan Riccardo Marchizza mengalami cedera otot.

Mereka diperkirakan akan absen pada pertandingan hari ini.

Sementera prediksi formasi Juventus juga memiliki masalah.

Adapun pemain yang absen ialah Paolo Dybala, Alex Sandro, Daniele Rugani, Kaio Jorge, Federico Chiesa, Giorgio Chiellini dan Weston McKennie.

Mereka semuanya absen karena berbagai masalah.

Sementara Federico Bernardeschi juga diragukan karena masalah otot.

Prediksi formasi Empoli vs. Juventus.

Empoli (4-3-2-1): Vicario; Stojanovic, Romagnoli, Viti, Parisi; Zurkowski, Asllani, Bandinelli; Bajrami, Henderson; Pinamonti.

Juventus (4-4-2): Szczesny; Danilo, De Ligt, Bonucci, Pellegrini; Cuadrado, Zakaria, Arthur, Rabiot; Vlahovic, Kean.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved