Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Liga Italia

Hasil dan Update Klasemen Liga Italia usai Napoli tak Mampu Taklukkan Torino di Babak Pertama

Napoli tak kuasa menghadapi Torino di babak pertama. Mereka hanya mendapatkan hasil imbang dalam laga lanjutan Liga Italia, Sabtu (7/5/2022)

Penulis: Budi Rahmat | Editor: Budi Rahmat
Alberto PIZZOLI / AFP
Pemain depan Napoli asal Nigeria Victor Osimhen (kedua kiri) bergegas kembali untuk kick off setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Grup C Liga Eropa UEFA antara Napoli dan Spartak Moscow pada 30 September 2021 di stadion Diego-Maradona di Naples. 

TRIBUNPEKANBARU.COM- Hasil pertandingan Torino vs Napoli dalam laga lanjutan LIga Italia yang berlangsung, Sabtu (7/5/2022) malam.

Napoli tak mampu taklukkan Torino di babak pertama. Hasil tersebut tidak banyak mengubah posisi mereka di papan klasemen.

Napoli masih berada di posisi tiga klasemen usai satu poin yang mereka dapatkan itu. Sebab, pada pertandingan lain, Juventus takluk di tangan Genoa.

Tentu saja Napoli kini nyaman di posisi tiga klasemen. Sebab, tidak akan ada klub yang bisa mengganggunya.

Sedangkan bagi Torino, hasil imbang tersebut menjadikan mereka tertahan di posisi sepuluh klasemen. Setidaknya mereka masih berada di papan tengah

Berikut Klasemen Terbaru Liga Italia

Inter 78 poin

AC Milan 77 poin

Napoli 71 poin

Juventus 69 poin

AS Roma 59 poin

Lazio 59 poin

Fiorentina 56 poin

Atalanta 56 poin

Verona 52 poin

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved