Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Liga 1

Skor dan Update Klasemen Liga 1 usai Bhayangkara FC tak Mampu Taklukkan Persis di Babak Pertama

Bhayangkara Solo FC tak mampu taklukkan Persis Solo dalam laga lanjutan Liga 1 yang berlangsung Jumat sore

Penulis: Ariestia | Editor: Budi Rahmat
Tangkap layar YouTube
Hasil pertandingan Bhayangkara Solo FC 

TRIBUNPEKANBARU.COM- Skor pertandingan Bhayangkara Solo FC vs Persis Solo dalam laga lanjutan Liga 1 yang berlangsung, Jumat (19/8/2022).

Bhayangkara Solo FC kesulitan menaklukkan Persis Solo di babak pertama. Hasil yang tentu saja menjadikan Bhayangkara masih kesulitan naik ke papan atas.

Bhayangkara masih mengumpulkan 6 poin saja dari lima laga yang mereka mainkan. Poin tersebut tentu saja masih jauh dari harapan untuk bisa menjaga persaingan di kompetisi.

Sementara bagi Persis Solo, hasil imbang tersebut tentu saja menjadi hasil yang kesekian kalinya bagi klub asal solo tersebut tidak mampu tampil maksimal.

Artinya, Persis Solo terdampar di papan bawah dengan hanya mendapatkan satu poin saja.
Tentu itu menjadi kenyataan yang merugikan bagi Persis Solo.

Klasemen Terbaru Liga 1

Madura United 10 poin

Persikabo 10 poin

PSM Makassar 10 poin

Borneo 9 poin

Persita 9 poin

Bali United 9 poin

Arema FC 7 poin

PSIS Semarang 7 poin

Dewa United 6 poin

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved