Cewek Wajib Tahu! 34B Kecil atau Besar? 34B Artinya Bahasa Gaul Apa?
Para cewek wajib tahu, karena ini menyangkut area sensitif, lantas 34B kecil atau besar , 34B artinya Bahasa Gaul apa dan 36B artinya apa?
Penulis: pitos punjadi | Editor: Nolpitos Hendri
Setelah mendapatkan hasilnya, kurangi hasil pengukuran tersebut dengan ukuran bra sebelumnya. Beda setiap inci mewakili ukuran cup bra.
Jika hasil pengukuran cup sebesar 35 inci dan hasil ukuran bra 34, selisihnya adalah 1 inchi. Selisih satu inci berarti cup A.
Jika hasil pengukuran bra 34 inci dan pengukuran cup 37, berarti selisihnya tiga inci. Selisih tiga inci adalah cup C.
Beda selisih ukuran cup dan ukuran bra menunjukkan ukuran cup, yakni:
- Selisih kurang dari satu inchi berarti cup AA
- Selisih satu inci berarti cup A
- Selisih dua inci berarti cup B
- Selisih tiga inci berarti cup C
- Selisih empat inci berarti cup D
- Selisih lima inci berarti cup DD
Dapatkan ukuran bra yang pas setelah tubuh mengalami perubahan yang signifikan.
Misalkan setelah bobot tubuh berubah, hamil, melahirkan, atau setelah mengikuti kelas olahraga intens tertentu.
( Tribunpekanbaru.com / Pitos Punjadi )
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/cewek-wajib-tahu-34b-kecil-atau-besar-34b-artinya-bahasa-gaul-apa.jpg)