Liga Italia
Hasil Liga Italia : Hancurkan Torino , Napoli Semakin Dekat dengan Gelar Juara Serie A
Napoli semakin dekat dnegan gelar juara Liga Italia usai menghancurkan Torino . Kini Napoli kokoh di papan klasemen sementara
Editor:
Budi Rahmat
Menit ke 68
GOOOL!! Tanguy Ndombele (Napoli) membuka ruang kosong di dalam kotak penalti untuk menerima operan dari Khvicha Kvaratskhelia, lalu mengirim bola masuk rendah ke tengah gawang. 0:4.
menit ke 76
Antonio Sanabria (Torino) menemukan sebuah ruang kosong di dalam kotak penalti, kemudian dia menyambut sebuah crossing briliant, namun sayang dia menyiakan kesempatan kali ini, tembakan yang dilepaskannya melebar jauh ke kiri gawang.
Sampai laga usai , napoli semakin kokoh di puncak klasemen . (*)
( Tribunpekanbaru.com / Budi R )
Berita Terkait: #Liga Italia
| Bikin Sakit Milanisti, 2 Pemain Ini Dinilai Jelek usai AC Milan Dikalahkan Bologna di Coppa Italia |
|
|---|
| Marahi Jay Idzes, IG Striker Juventus Dusan Vlahovic Diserbu Netizen Indonesia, 'Cocok Main Tarkam' |
|
|---|
| SIARAN LANGSUNG Verona vs Inter Milan, AC Milan vs Juventus, Liga Italia pekan ke 13 Malam Ini |
|
|---|
| Inter Milan dan Juventus Berlomba Jual Pemain Demi Dapatkan Penyerang Genoa Albert Gudmundsson |
|
|---|
| Semakin Dekat, Napoli Siapkan Antonio Conte sebagai Pelatih Musim 2024/2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/Hancurkan-Torino-Napoli-kian-dekat-gelar-juara.jpg)