Info CPNS
Gaji di Atas 5 Juta, Ini 6 Formasi CPNS untuk Lulusan SMA
Merujuk laman sscasn.bkn.go.id, ada berbagai posisi yang dapat dilamar lulusan SMA dengan gaji di atas Rp 5 juta.
Editor:
Sesri
Freepik
Ada sejumlah hal yang harus diketahui oleh pelamar saat melakukan pendaftaran CPNS 2023.
Keahlian yang dibuka pada posisi tersebut adalah kemampuan administrasi data atau dokumen dan mahir dalam pengoperasian komputer, khususnya dalam pengolahan data.
Penyandang disabilitas yang ingin melamar wajib melampirkan scan surat keterangan dari rumah sakit atau fasilitas kesehatan lain milik pemerintah yang menerangkan secara jelas derajat kedisabilitasan dengan disertai rekomendasi mengenai kemampuan dalam melakukan kegiatan sehari-hari.
( Tribunpekanbaru.com / Kompas.com)
Berita Terkait: #Info CPNS
| Penerimaan CPNS Dibuka Mei 2024 Ini, Menpan RB Minta Percepat Input Formasi Kebutuhan CASN |
|
|---|
| UPDATE Penerimaan CPNS 2024, Kemendikbud Buka Formasi untuk Honorer, Dosen dan Penempatan IKN |
|
|---|
| Kapan Penerimaan CPNS 2024 Buka? Kemenag Buka 110.553 Formasi, Terbanyak Sepanjang Sejarah |
|
|---|
| Siap-siap Daftar CPNS 2024, 8 Instansi Ini Buka Formasi untuk Lulusan SMA dan SMK |
|
|---|
| Seleksi CPNS dan PPPK 2024 Direncanakan Dibuka 3 Kali, Tahap Pertama Akan Dimulai Mei |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.