Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Bahasa Gaul

Muncul dari Interaksi di Sosmed, Modus Adalah? Simak Arti Kata Modus Bahasa Gaul

Modus Adalah apa? arti kata yang populer muncul karena interaksi di Sosial Media (Sosmed), apa Arti Kata Modus Bahasa Gaul.

Penulis: Muhammad Ridho | Editor: Ilham Yafiz
unsplash
Ilustrasi. Muncul dari Interaksi Sosmed, Modus Adalah? Simak Arti Kata Modus Bahasa Gaul 

Dan berbagai tujuan lain penggunaan kata Crush ini.

Jadi Crush itu adalah Gebetan.

Gebetan biasanya berkaitan dengan orang yang disukai.

Misalnya kamu menyuakai si A dan ingin memilikinya, maka si A itu bisa disebut Crushnya kamu.

Jadi jika kata Crush ini diawali dengan My, maka artinya jika digabung menjadi My Crush adalah Gebetan Saya.

Sementara jika diawali dengan kata Mas, bisa berarti Mas Gebetan atau Gebetan Mas.

Kamu bisa menggunakan kata Crush ini dengan bahasa atau kalimat yang panjang. Sehingga lebih enak didengar.

Akan lebih enak didengar jika semua kalimat menggunakan bahasa Inggris.

Rudet

Ridet adalah sebuah ungkapan untuk sebuah hal yang membuat bingung, susah, atau menyusahkan orang lain.

Sehingga kamu yang merasa bingung bisa disebut Rudet.

Atau kamu yang dinilai menyusahkan orang lain, berarti kamu bisa disebut Rudet.

( Tribunpekanbaru.com )

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved