Banjir di Sumbar
Kisah Korban Banjir di Sumbar , Berlinang Air Mata Nelisma sampaikan Pesan ke Mensos Tri Rismaharini
Nelisma menyebutkan bahwa ibu dan cucunya hingga kini belum juga ketemu . Karena itu besar harapannya pencarian tetap dilakukan
"Saat ini sudah sekitar 27 KK yang sudah menyatakan siap untuk memindahkan tempat tinggal mereka," sambungnya.
Menurut Firdaus, dari 27 KK yang menyatakan siap, sebanyak 5 KK mempunyai lahan dan sebanyak 22 KK yang tidak memiliki lahan.
"5 KK sudah menyatakan mempunyai lahan sendiri dan sesuai kriteria, sementara itu 22 KK sisanya tidak mempunyai lahan, jadi nantinya yang tidak punya ini akan kita minta bantu ke pemerintah," pungkasnya.
Baca juga: UPDATE Galodo di Sumbar: Cari Korban Banjir, Basarnas Turunkan Anjing Pelacak
Sementara itu, Sekda Kabupaten Agam, Edi Busti menyebutkan sudah 100 KK lebih yang menyatakan siap untuk direlokasi.
"Kalau se-Kabupaten Agam sudah ada 100 KK lebih yang menyatakan siap untuk di relokasi, 7 diantaranya sudah menyatakan memiliki lahan sendiri yang jauh dari zona bahaya," ujarnya.
"Saat ini pendataan masih berjalan, kemudian kita juga masih terus mengupayakan lahan relokasi bagi warga yang tidak punya lahan, mudah-mudahan segera rampung," harapnya.
Sampai kini usaha pemulihan lokasi banjir bandang dan pencarian korban masih terus diupayakan. (*)
( Tribunpekanbaru.com )
Baca juga: Besok Presiden Jokowi Kunjungi Korban Bencana Banjir Bandang Sumbar , Landing Pukul 14.00 WIB
Begini Skenario untuk 10 Warga yang Belum Ditemukan setelah Banjir Bandang di Sumbar |
![]() |
---|
Projo Riau Salurkan Bantuan untuk Bencana Galodo Sumbar |
![]() |
---|
5 Fakta Kunjungan Presiden Jokowi ke Sumbar , Percepat Relokasi Korban , Batal ke Tanah Datar |
![]() |
---|
Menunggu Sejak Pagi , Presiden Jokowi Tak Jadi Kesini , Warga yang Iba Hati Ditemui Muhadjir Effendy |
![]() |
---|
Jokowi Batal Kunjungi Korban Banjir di Tanah Datar Sumbar Karena Cuaca Buruk |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.