Pelajaran Sekolah
20 Latihan Soal PAS-UAS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
Inilah 20 Latihan Soal PAS-UAS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
Kalimat yang memerinci untuk menjelaskan isi teks tersebut ditandai dengan nomor ....
a. (1) dan (2)
b. (2) dan (3)
c. (3) dan (4)
d. (4) dan (1)
Jawaban: C
11. Teks observasi memiliki istilah lain yakni ….
a. Pengamatan
b. Pengindraan
c. Penelitian
d. Pencatatan
Jawaban: A
12. Dian mengetik tugas makalah sampai larut malam.
Imbuhan me- pada kata mengetik tersebut bermakna …
a. Kelanjutan
b. Melakukan pekerjaan
c. Menjadi seperti
d. Mencari sesuatu
Jawaban: B
13. Lala memasak sayur kangkung kemarin Sabtu.
Imbuhan me- pada kata memasak memiliki makna …
a. Menjadi seperti
b. Mencari sesuatu
c. Kelanjutan
d. Melakukan suatu pekerjaan
Jawaban: D
14. Sampah organik dapat dimanfaatkan oleh industri pengolahan kompos menjadi pupuk organik ( …) juga dapat diolah menjadi industri energi.
Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah …
a. Dan
b. Sehingga
c. Aku
d. Tetapi
Jawaban: A
15. (...) berteriak tidak dijadikan senjata oleh anak, para ahli menyarankan (...) orang tua tidak langsung merespons teriakan anak, (...) memberitahukannya bahwa berteriak bukan cara berkomunikansi yang tepat.
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah ...
a. Jika, agar, tetapi
b. Setelah, untuk, sebab
c. Sesudah, jika, tetapi
d. Sebelum, andai, sebab
Jawaban: A
Dialog untuk soal nomor 16
Sinta : “Andi, taukah kamu apakah biota laut itu?”
Andi : “Biata laut adalah semua makhluk hidup yang ada di laut.”
Sinta : “Apa saja macamnya, Andi?”
Andi : “ ... ”
Sinta : “Oh. Terima kasih Andi atas penjelasannya.”
Andi : “Sama-sama Sinta”
16. Kalimat yang tepat untuk melengkapi dialog di atas adalah ...
a. “Misalnya terumbu karang, plangton, pasir, dan rumput laut”
b. “Misalnya terumbu karang, plangton, ikan, dan rumput laut”
c. “Misalnya terumbu karang, ikan, pasir dan rumput laut”
d. “Misalnya terumbu karang, ikan, batu, dan rumput laut”
Jawaban: B
17. Dalam praktek nya kemacetan kredit sering terjadi karena dalam faktor externel dan merupakan resiko suatu bank.
Penulisan kata baku yang tepat adalah ...
a. Praktik, eksternal, resiko
b. Peraktik, eksternel, risiko
c. Praktik, eksternal, risiko
d. Peraktik, eksternal, resiko
Jawaban: C
18. Setiap orang harus memperhatikan dan menjaga kebersihan, baik kebersihan lingkungan maupun kebersihan diri sendiri. Menjaga kebersihan diri ternyata tidaklah sulit. Kita bisa melakukannya dengan kegiatan sederhana, di antaranya mencuci tangan.
Simpulan yang sesuai untuk teks tersebut adalah.…
a. Mencuci tangan merupakan salah satu upaya menjaga kesehatan pribadi
b. Mencuci tangan sangat mudah dilakukan
c. Kebersihan pribadi harus dilakukan setiap orang
d. Kesehatan pribadi dimulai dari hal-hal yang sederhana
Jawaban: A
19. Kunang-kunang adalah jenis serangga yang dapat mengeluarkan cahaya yang jelas terlihat saat malamhari.Cahaya ini dihasilkan oleh “sinar dingin” yang tidak mengandung ultra violet maupun sinar inframerah.Terdapat lebih dari 2000 species kunang-kunang yang tersebar di daerah tropis di seluruh dunia.
Kalimat utama paragraf diatas adalah ….
a. Terdapat lebih dari 2000 species kunang-kunang.
b. Cahaya ini dihasilkan oleh “sinar dingin”.
c. Kunang-kunang jenis serangga yang dapat mengeluarkan cahaya yang jelas saat malam hari.
d. Kunang-kunang tersebut di daerah tropis.
Jawaban: C
20. Manakah dari pernyataan berikut ini yang merupakan bagian deskripsi manfaat?
a. Biota laut adalah seluruh makhluk hidup yang berkembang biak di laut
b. Biota laut sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia, seperti ikan dan rumput laut. Ikan dan rumput laut bermanfaat bagi kesehatan karena mengandung banyak gizi.
c. Diperkirakan luas terumbu karang yang terdapat diperairan Indonesia adalah lebih dari 60.000km2. Luasnya tersebar dari perairan kawasan barat Indonesia sampai kawasan timur Indonesia
d. Di pulau pari, kabupaten kepulauan seribu, dibudidayakan rumput laut dan penanaman bakau.
Jawaban: B
Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1
Soal PAS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1
Soal Ujian Semester 1 Bahasa Indonesia Kelas 7
Kurikulum Merdeka
TribunEvergreen
Tribunpekanbaru.com
| Kunci Jawaban Halaman 242 243 244 Informatika Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka: Aktivitas PLB-K7-01 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Halaman 237-238 Informatika Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka: Tugas Uji Kompetensi |
|
|---|
| Kunci Jawaban Halaman 235-236 Informatika Kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka, Tugas Aktivitas DSI-K7-02-U |
|
|---|
| Kunci Jawaban Halaman 227 228 Informatika Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka Aktivitas DSI-K7-01-U |
|
|---|
| Kunci Jawaban Halaman 212-214 Informatika Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka: Uji Kompetensi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.